Beranda Berita

Catat Dulu, Ini Tarif Tol Trans Jawa Bulan Desember 2024

Berita
Rabu, 18 Desember 2024 08:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji
Berita - Catat Dulu, Ini Tarif Tol Trans Jawa Bulan Desember 2024
Ada sejumlah ruas tol yang mengalami kenaikan harga


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Bagi yang hendak berpergian dengan kendaraan pribadi (Golongan I), saat musim libur Nataru perlu menyiapkan anggaran saat meontasi jalur tol Trans Jawa, Karena ada sejumlah ruas yang mengalami kenaikan, meski sebagian besar masih dengan tarif yang sama seperti bulan Agustus silam. 

Berikut informasi tarif tol tahun 2024, dari akun resmi Jasa Marga. Tarif tol ini berlaku untuk kendaraan golongan I,  yaitu mobil yang berukuran kecil seperti sedan, SUV,  city car, MPV, pikap, dan lain sejenisnya.

Tol Jakarta

1. Jakarta-Tangerang: Rp8.500.

BACA JUGA

2. Jakarta Outer Ring Road: Rp17.000.

3. Jakarta-Cikampek: Rp27.000.

Tol Banten

1. Tangerang-Merak: Rp53.500.

Tol Cipali 

1. Cikopo-Palimanan: Rp132.000.

2. Palimanan Kanci: Rp13.500.

3. Kanci-Pejagan: Rp31.500.

Tol wilayah Jawa Tengah

1. Pejagan-Pemalang: Rp66.000.

2. Pemalang-Batang: Rp53.000

3. Batang-Semarang: Rp111.500

4. Semarang ABC: Rp5.500.

5. Semarang-Solo: Rp92.000

6. Solo-Ngawi: Rp131.000

7. Jogja-Solo: Rp42.500

Tol wilayah Jawa Timur 

1. Ngawi-Kertosono: Rp98.000

2. Kertosono-Mojokerto: Rp50.000.

3. Mojokerto-Surabaya: Rp43.500

Tol Surabaya-Gempol

1. Segmen Dupak-Waru: Rp6.000.

6. Segmen Waru-Porong: Rp10.000.

7. Segmen Porong-Gempol: Rp9.500.

8. Gempol-Pasuruan (Grati): Rp46.500.

9. Gempol IC-Pandaan: Rp14.500

10. Pandaan-Malang: Rp35.500

11. Pasuruan (Grati)-Gending: Rp52.000

Saat ini untuk memastikan tarif tol bisa dilakukan dengan cepat melalui ponsel. Berikut langkah-langkahnya: 

1. Akses situs resmi Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT): Situs milik BPJT "https://bpjt.pu.go.id/cek-tarif-tol".
2. Kemudian masukkan ruas jalan tol yang akan dilewati.
3. Pilih gerbang masuk dan gerbang keluar yang hendak dituju.
3. Masukkan golongan kendaraan yang sesuai dengan kendaraan yang digunakan selama perjalanan untuk memperoleh informasi tarif yang paling akurat.
4. Simak tarif yang ditampilkan sesuai permintaan Anda.

(EW)

 Perhatikan selalu jarak antar kendaraan dan batas kecepatan

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tol Nataru Tarif Transjawa Golongansatu 2024
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Catat Dulu, Ini Tarif Tol Trans Jawa Bulan Desember 2024

2 bulan yang lalu


Tips
Frekuensi Arus Balik Ke Wilayah Jabodetabek Sudah Mulai Meningkat

2 bulan yang lalu


Berita
Waspada, Puncak Arus Balik Pasca Libur Nataru Masih Lanjut

1 tahun yang lalu


Berita
Awas, Puncak Arus Balik Ke Jabodetabek Tanggal 1-2 Januari 2024

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Skema Diskon Tol Trans Jawa Saat Liburan Nataru Tahun ini

1 tahun yang lalu


Berita
Jasa Marga: Tidak Ada Diskon Tarif Tol Selama Libur Nataru

3 bulan yang lalu


Bus
Biaya Apa Saja Yang Masuk Di Harga Sewa Bus Pariwisata?

3 bulan yang lalu


Bus
Perhatikan Barang Yang Tidak Boleh Masuk Bus

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

23 menit yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

20 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

21 jam yang lalu


Berita
Mesin V8 Jadi Terobosan Baru GWM, "Pentingnya Sebuah Karakter"

22 jam yang lalu


Berita
Melihat Dan Mencoba Langsung MG5 EV, Adik MG4 EV Yang Canggih Serta Berdimensi Lebih Besar

23 jam yang lalu