Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Selisih Rp 40 Juta, Simak 5 Perbedaan Chery Omoda 5 GT AWD Dengan FWD

Chery resmi meluncurkan Omoda 5 GT AWD. Model tersebut sekaligus menjadi mobil AWD termurah di Indonesia. Lantas apa saja bedanya dengan yang versi FWD?
Berita
Minggu, 8 Oktober 2023 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Chery Omoda 5 GT telah diedarkan di Indonesia sejak akhir September yang lalu. Dalam kesempatan tersebut, PT Chery Sales Indonesia (CSI) membawa sekaligus model All Wheel Drive (AWD) dan Front Wheel Drive (FWD.

Keduanya juga dijual dengan harga yang berbeda. Untuk model FWD dipasarkan Rp 448,8 juta, sementara AWD mencapai Rp 488,8 juta (on the road) DKI Jakarta.

Bagi yang penasaran dengan perbedaan keduanya, kami telah merangkumnya saat media tes drive yang diadakan di ICE BSD, 29 September 2023 lalu.

Versi FWD mengusung ban merek Giti

Ilham Pratama selaku Head of Marketing PT Chery Sales Indonesia mengatakan, ada beberapa perbedaan signifikan pada varian AWD dengan FWD. Tentunya selain sistem penggerak.

BACA JUGA

1. Ban AWD pakai Continental sementara FWD Giti.

2. Varian AWD punya fitur driving monitoring system.

3. Ada 6 mode berkendara di versi AWD, sementara di FWD hanya 3.

4. Wirless charging AWD berkapasitas 50 watt, untuk FWD 15 watt.

5. Emblem AWD untuk varian AWD. (AB) 


Tags Terkait :
Chery Omoda 5 Omoda 5 GT
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Chery Hadirkan Mesin ICE Paling Efisien Sedunia

Pertanda yang semakin kuat bahwa teknologi ICE ‘sudah’ dikuasai pabrikan Tiongkok

4 minggu yang lalu


VIDEO: Crash Test Omoda 9 (Euro NCAP)

Chery Omoda 9 telah menjalani crash test. SUV besar dari Chery.

Crash Test | 4 bulan yang lalu


Berita
Chery Masuk Ke Pasar Inggris Bulan Ini, Bersaing Dengan Geely Dan Changan

Beriringan dengan masuknya Omoda dan Jaecoo.

4 bulan yang lalu


First Drive
Sudah Tau Arti Dari Nama Creta?

Creta ternyata memiliki makna di dalamnya.

9 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Hanya Butuh 7 Bulan, BYD Jadi 'Bandar' EV Terbesar Di Indonesia

Cukup dalam 7 bulan BYD muncul sebagai penjual EV terbesar di Indonesia

10 bulan yang lalu


Berita
Jadi Brand EV Terlaris di Indonesia, Inilah Mobil BYD Paling Laku Saat Ini

BYD kini memiliki empat model yang dijual di Indonesia. Keempatnya mendulang hasil positif di awal peluncurannya di tanah air.

10 bulan yang lalu

Berita
Ingin Test Drive Mobil Terbaru di MUF GJAW 2024 ? Ini Daftarnya

MUF GJAW 2024 merupakan pameran yang berkonsetrasi untuk melakukan penjualan. Karenanya disiapkan juga unit test drive untuk bisa memberikan gambaran nyata tentang mobil yang benar-benar diinginkan

11 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Chery Omoda E5 (ANCAP)

Chery Omoda E5 telah menjalani crash test.

Crash Test | 1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

42 menit yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

15 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

23 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu