Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Membandingkan Dimensi, Performa Mesin dan Harga Jetour X70 Plus dengan Chery Tiggo 8

Secara dimensi keduanya bersaing di Indonesia. Bagaimana perbandingan keduanya?
Berita
Selasa, 17 Desember 2024 13:53 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
X70 Plus


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Pada akhir tahun 2024 ini, satu lagi produsen asal China masuk ke pasar Indonesia. Mereka adalah Jetour yang langsung membawa dua model SUV, salah satunya bersenggolan dengan Chery Tiggo 8 yang lebih dulu main di kelas ini.

Jika dibandingkan secara tampilan, memang keduanya tampak mirip dengan grill besar dan pelek berukuran besar. Namun secara bentuk, Tiggo lebih terlihat bulky ketimbang X70 Plus yang lebih ke arah sporty.

Secara dimensi, X70 Plus tampil dengan panjang 4.727 mm, lebar 1.900 mm dengan tinggi 1.720 mm. Sementara Tiggo 8 tercatat memiliki panjang 4.722 mm, lebar 1.860 mm dengan tinggi 1.705.

Di atas kertas, X70 Plus sedikit lebih besar dalam hal dimensi.

BACA JUGA
Chery Tiggo 8 dalam pengetesan Otodriver.

Sekarang lanjut ke performa mesin. Tiggo 8 dengan rentang harga XL70 Plus dipersenjatai mesin 1.6 TGDI yang serupa dengan Omoda 5 GT. Mobil ini punya tenaga 183 hp, dan torsi maksimal sebesar 290 Nm.

Sedangkan untuk XL70 Plus. Ia mengandalkan mesin turbo 1.500 cc  yang menghasilkan tenaga 154 hp pada 5.500 rpm dan torsi 230 Nm antara 1.750 dan 4.000 rpm. Untuk urusan jantung pacu, tenaga dan torsi Tiggo 8 lebih baik.

Yang terakhir berbicara harga. Sejak diproduksi CKD di dalam negeri, Tiggo 8 mendapatkan potongan harga yang cukup banyak dibanding pertama keluar.

Kini harganya Chery Tiggo 8 Comfort, Rp 349,5 juta dan Chery Tiggo 8 Premium di angka Rp 389,5 juta.

Lantas untuk X70 Plus karena masih didatangkan langsung dari China, harganya masih di atas Tiggo 8. Yaitu, Rp 414,8 juta untuk tipe Journey, sampai Rp 444,8 juta untuk tipe Inspira. (AB) 


Tags Terkait :
Jetour Chery Jetour X70 Plus Mobil Baru Jetour Harga Jetour X70 Plus Harga Chery Tiggo 8
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Meski Satu Group, Ternyata Jetour Dan Chery Punya Strategi Berbeda di Indonesia

Jetour memiliki perbedaan strategi dengan Chery untuk pasar Indonesia. Walaupun keduanya satu group secara global.

8 bulan yang lalu


Berita
Membandingkan Dimensi, Performa Mesin dan Harga Jetour X70 Plus dengan Chery Tiggo 8

Secara dimensi keduanya bersaing di Indonesia. Bagaimana perbandingan keduanya?

11 bulan yang lalu


Berita
Jetour Siapkan Lawan Toyota Fortuner Tahun Depan, Tapi Sanggup Untuk Off-Road

Jetour baru saja berjibaku di pasar industri otomotif tanah air. Tahun depan mereka juga berencana membawa model terbaru.

11 bulan yang lalu


Berita
Jetour Fokus Produksi Mobil di Pabrik Yang Sama Dengan Chery dan Neta Agar Lebih Terjangkau

Jetour fokus memproduksi mobil di dalam negeri untuk menekan harga dan demi membuka lahan pekerjaan bagi masyarakat di tanah air.

1 tahun yang lalu


Berita
Pakai Strategi Berbeda, Jetour Ogah Jualan Mobil Listrik di Indonesia

Jetour belum berencana menjual mobil listrik. Mereka masih fokus ke arah SUV yang tangguh dan bisa offroad.

9 bulan yang lalu


Berita
Tahun 2024, Invasi Merek Mobil Tiongkok Ke Indonesia

Meski terbilang menantang dari segi angka penjualan industri otomotif, namun tahun 2024 bisa dikatakan cukup menarik.

10 bulan yang lalu


Berita
Jetour Ungkapkan Bakal Punya Pabrik Sendiri, Ini Bocorannya

Jetour merupakan salah satu merek yang mengandalkan fasilitas perakitan di PT Handal Indonesia Motor saat ini, namun mereka juga tengah mempersiapkan pabrik sendiri.

1 hari yang lalu


Berita
Jetour Hadir Perdana Di Indonesia, Tawarkan Dua Produk SUV

Jetour merupakan bagian dari invasi besar brand asal China yang hadir dengan memberikan tawaran harga yang menawan dan fitur melimpah

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Insentif Mobil Listrik Justru Membebani Negara?

Belakangan ini, pemerintah menggalakkan peraturan Low Carbon Emission Vehicle alias LCEV.

6 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

7 jam yang lalu


Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

16 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

17 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu