Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Perayaan 75 Tahun Porsche, Pamerkan Lini Terbaru Hingga Mobil Klasik

Berita
Senin, 24 Juli 2023 11:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Tahun ini Porsche tepat berulangtahun yang ke 75. Untuk merayakannya, Porsche Indonesia pun menggelar Festival of Dream yang diadakan di Porsche Centre Jakarta 22-23 Juli 2023 silam.

Pada acara itu, brand yang mengambil nama dari pendirinya yakni Ferdinand Porsche ini pun juga memajang beberapa line up Porsche klasik.

“Festival of Dreams disusun untuk merayakan semangat Porsche dalam segala keragamannya. Di tahun ke-75 ini, kami bangga mengumpulkan para pemimpi dengan latar belakang dan cerita yang berbeda untuk merayakan apa yang menyatukan kita, yaitu menjadi insan yang digerakkan oleh impian,” tutur Alexander Riedel, General Manager Porsche Indonesia dalam sambutannya.

Porsche 356A milik Michel Lesmana, seorang pecinta VW dan Porsche 
BACA JUGA

Perayaan 75 Tahun Porsche ini pun juga diramaikan Shade of Food. Ini adalah sebuah pengalaman gastronomi berkelanjutan yang terinspirasi oleh warna Porsche yang bersejarah, Irish green yang kini tersedia sebagai pilihan Paint to Sample (PTS).

Deretan Porsche klasik 

Warna PTS lainnya, Rivierablue, dipilih untuk mewakili inisiatif Shade of Art, di mana Porsche Indonesia berkolaborasi dengan KitaOneUS Asia, sebuah organisasi yang menjadi perwakilan bagi orang-orang dengan berkebutuhan khusus.

Pada bagian ini diisi oleh para pemimpi muda dengan semangat seni untuk menampilkan impian mereka melalui lukisan di atas kanvas. Kemudian karya mereka dilelang dan hasilnya disumbangkan untuk amal. (SS) 

Porsche GT4 RS

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Porsche 75 Tahun Porsche Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Perayaan 75 Tahun Porsche, Pamerkan Lini Terbaru Hingga Mobil Klasik

1 tahun yang lalu


Berita
Rayakan Ultah ke-75, Porsche Ubah Desain Logo

1 tahun yang lalu


Berita
Porsche Bersiap Ikut Formula 1 dan Bekerja Sama Dengan Apple

2 tahun yang lalu


Berita
Semenjak Ditunjuk Sebagai OEM Ban Porsche, Hankook Laris Manis di 2021

3 tahun yang lalu


Berita
5 Mobil Tercepat yang Dites OtoDriver Selama 2019

5 tahun yang lalu


Berita
Mantan Bos Nissan Kabur dari Jepang Berkat 'Orang Dalam'

5 tahun yang lalu


Berita
55 Brand Otomotif Ramaikan GIIAS 2024, Berikut Jadwal, Tiket Dan Cara Ke Sana.

8 bulan yang lalu


Test Drive
Xiaomi Produksi Setiap SU7 Hanya Dalam 76 Detik

10 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Bus-Bus Mercedes-Benz Bisa Manfaatkan Bengkel Siaga Yang Disediakan Pabrikan

1 jam yang lalu


Bus
Juragan 99 Trans Tawarkan Mudik Nyaman Pakai Armada Baru Mercedes-Benz OH1626 Euro 4 Jetbus 5

1 jam yang lalu


Berita
Jeep Wrangler Terbaru Bakal Meluncur Resmi Di Indonesia April Mendatang, Simak Bocorannya

3 jam yang lalu


Berita
Silsilah Mitsubishi Grandia, Nenek Moyang Mitsubishi Kuda

3 jam yang lalu


Berita
Mobil Balap Listrik Tercepat, 0-100 Km/Jam Hanya 1,8 Detik Bakal Ke Jakarta Juni Nanti

6 jam yang lalu