Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Bukan Infrastruktur, Nilai Jual Kembali yang Menjadi Masalah Kendaraan Listrik

Berita
Jumat, 24 Februari 2023 13:45 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Seperti diketahui, sampai saat ini Indonesia berupaya untuk mempercepat era kendaraan listrik. Beberapa Capaian Kinerja Subsektor Ketenagalistrikan tahun 2022 menunjukkan hasil positif. Jumlah infrastruktur kendaraan listrik (electric vehicle charging stations dan Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum) mencapai 1.415 unit dari target 693 unit.

Dengan catatn itu, Direktur Sarana Transportasi Jalan Ditjen Perhubungan Darat Kemenhub, Danto Restyawan mengatakan bahwa isu infrastruktur bukan lagi menjadi poin utama dalam ranah kendaraan listrik atau electronic vehicle (EV) di tanah air.

"Kalau Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) segala macam nggak jadi masalah, itu akan tumbuh," kata Danto pada ajang pameran IIMS 2023 Jakarta, Kamis (24/2).

BACA JUGA

"Mobil-mobil biasa itu kan masyarakat beli dan nilai jual kembalinya ada. Kalau kendaraan listrik mereka masih gamang, masih ada nilai jual atau tidak, masyarakat kita itu kan seperti itu," kata Danto.

Keraguan masyarakat itu yang menurut dia harus dirubah untuk bisa beralih ke kendaraan listrik secara cepat. Perlu diketahui, dari data yang diambil bebera situs jual beli mobil bekas, harga mobil listrik bekas masih terbilang mahal diantaranya: Tesla Model 3 tahun 2020 Rp 1,4 miliar, Hyundai Kona EV tahun 2022 Rp 580 juta, Hyundai Ioniq 5 Signature Long Range tahun 2022 harga Rp 850 juta, Hyundai Ioniq EV Signature tahun 2020 harga Rp 540 jutaan, dan Lexus UX300e tahun 2022 harga Rp 1,2 miliar.

Jenis New Energy Vehicle (NEV) apakah yang cocok untuk Indonesia menurut Anda?

Pilihan mobil-mobil ramah lingkungan yang sesuai dengan kondisi tanah air.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Kendaraan Listrik Mobil Listrik Harga Jual Industri Otomotif
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Studi Baru, Mobil ICE Dapat Diandalkan daripada Mobil Listrik

2 tahun yang lalu


Berita
Riset Mobil Listrik Kemenperin dan Akademisi Pakai Toyota Selesai Tahap Pertama

6 tahun yang lalu


Berita
Negeri Petro Dollar Pun Mulai Asah Taji Masuk Gelanggang EV

1 tahun yang lalu


Berita
PHEV Bisa Percepat Perkembangan Mobil Listrik Indonesia

5 tahun yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
Tanding Segmen MPV Premium EV Di Indonesia, Maxus Mifa 9 vs Denza D9 EV vs Zeekr 009

43 menit yang lalu


First Drive
Mencicip Langsung Denza Z9 GT Di China

4 jam yang lalu


Bus
Foton Punya Andalan di Segmen Bus Listrik, Mau Hadir di Indonesia?

6 jam yang lalu


Truk
Truk Listrik Laris Manis di Tiongkok Di 2024

10 jam yang lalu


Berita
SPY SHOT: Sedan BYD EV Entry Level

12 jam yang lalu