Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ada KTT ASEAN, Mobil Barang Dibatasi Melintas

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menerapkan pembatasan terhadap mobil angkutan barang.
Berita
Kamis, 31 Agustus 2023 11:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Selama Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-43 ASEAN pada 5-7 September 2023, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menerapkan pembatasan terhadap mobil angkutan barang.

Hal ini sebagai tindak lanjut atas Surat Keputusan (SK) Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Nomor KP-BPTJ 221 Tahun 2023 tentang Pengaturan Lalu Lintas Pada Masa Penyelenggaraan KTT ke-43 ASEAN Tahun 2023 di Ruas Tol Wilayah Jakarta.

"Sosialisasi akan dilakukan oleh jajarannya menjelang penyelenggaraan KTT ASEAN," kata Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo, Rabu (30/8) dikutip dari Antara.

Jadi bagi Anda pemilik usaha yang memiliki kendaraan seperti Suzuki Carry, Daihatsu Gran Max, dan Mitsubishi Colt L300 yang membawa barang bawaan selain bahan bakar minyak atau bahan bakar gas, ternak, hantaran pos dan uang serta pangan pokok dilarang melintas mulai 5 September 2023 pukul 00.00 WIB sampai 7 September 2023 pukul 23.49 WIB.

BACA JUGA

Tetapi, mobil angkutan barang yang tidak dilarang tersebut harus dilengkapi surat muatan dengan ketentuan diterbitkan oleh pemilik barang yang diangkut dan surat muatan berisi keterangan jenis barang yang diangkut.

Sementara itu, terdapat juga rekayasa lalu lintas (lalin) yang merupakan rute yang dilintasi para delegasi negara dari penginapan ke enam lokasi acara. Enam lokasi kegiatan KTT ASEAN di Jakarta, yakni Hotel ST Regis, Kantor Sekretariat ASEAN, Jakarta Convention Center (JCC), Hutan Kota Plataran GBK, Hotel Sultan, dan Istana Merdeka. (GIN)


Tags Terkait :
Mobil Mobil Barang Ktt Asean Lalu Lintas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Changan Intensif Siapkan Baterai Solid State Untuk EV

Peta permainan mobil listrik global semakin mengerucut demi mencari tingkat efisiensi energi maksimal dan keamanan berkendara yang optimal.

21 jam yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu

Berita
Pabrik Vacuum Cleaner Asal Cina Rilis Mobil Bertenaga 1.876 HP

Pabrikan penyedot debu asal Tiongkok, Dreame, resmi memamerkan mobil pertamanya di ajang CES 2026.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Jaecoo J7 SUV Berdaya Jelajah 1.300 kilometer Dengan Harga Di Bawah 500 Juta

Mobil ini menawarkan banyak hal menarik dengan banderol kurang dari 500 juta

1 hari yang lalu

Berita
Jualan Mobil China Akhirnya Mematahkan Dominasi Selama 20 Tahun Pabrikan Jepang

Mobil China terjual sekitar 27 juta di sepanjang 2025, sedangkan Jepang di bawah 25 juta dalam periode yang sama.

1 hari yang lalu

Berita
Ini Perkiraan Nama-Nama Merek EV Tiongkok Yang Akan Bertahan Pasca 2030

Inovasi produk, pengembangan teknologi, sampai produksi lokal di luar negeri jadi faktor kunci.

1 hari yang lalu


Berita
Handle Pintu Pop Up, Punya Tampilan Keren, Aerodinamis Namun Mematikan

2027, China larang penggunaan desain flush handle

1 hari yang lalu


Berita
Tak Mau Kalah Dengan Mazda, Changan Main Mesin Rotary

Anak perusahaan Changan telah sukses kembangkan mesin rotari baru

1 hari yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

20 jam yang lalu


Berita
Changan Intensif Siapkan Baterai Solid State Untuk EV

Peta permainan mobil listrik global semakin mengerucut demi mencari tingkat efisiensi energi maksimal dan keamanan berkendara yang optimal.

21 jam yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu

Berita
Ternyata Ini Perbedaan Penggerak Antara Toyota Yaris Cross Dengan Veloz Hybrid

Toyota Veloz HEV alias Veloz bermesin hybrid baru saja melakukan debutnya pada penghujung tahun 2025 lalu melalui ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ini Bedanya dengan Yaris Cross hybrid.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu