Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Sinyal Positif Kendaraan Listrik Nasional

Jangan dibuat mati muda lagi
Berita
Selasa, 2 Agustus 2022 21:20 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022 yang berakhir pekan lalu jela ssbukanlah sekadar arena ‘show off’ beragam kendaraan bertenaga listrik. Perhelatan yang berlangsung di wilayah Kemayoran, Jakarta Pusat, itu juga mencatatkan transaksi yang tidaklah kecil yaitu sekitar Rp 250 miliar.

Sebuah sinyal yang lebih dari sekadar positif untuk menegaskan kesiapan publik Indonesia menyongsong era kendaraan yang tenaganya merupakan energi terbarukan. Sebuah sinyal positif juga bahwa kemampuan engineering Indonesia juga sudah siap menghasilkan kendaraan buatan sendiri.

Salah satunya adalah bus listrik dari Universitas Indonesia (UI) dan juga sebuah truk pengangkut sampah berlabel MAB (PT Mobil Anak Bangsa Indonesia. Keduanya memang merupakan produk purwa rupa, namun bus dengan dimensi 12x2,5x7 (meter) itu sudah terbilang layak pakai.

Jarak tempuhnya terpasangnya 300 kilometer, daya angkut penumpang sebanyak 64 orang, bertransmisi semi otomatis, serta bisa melaju maksimal 130 km/jam. Motor listriknya tidak lepas dari peran PT Pindad yang kampiun kendaraan tempur.

BACA JUGA

Untuk truk MAB juga punya spesifikasi yang memadai sebagai kendaraan niremisi. Daya angkut 7,5 ton, kemampuan memadatkan sampah 13 detik, jarak tempuh truk 200 kilometer, dan waktu isi ulang listrik 2 jam (dari posisi 20 persen sampai penuh.


Tags Terkait :
#bus #truk #busindonesia #trukindonesia #safetydriving #defensivedriving
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Van
Ford Transit: Legenda Hidup Van

Muncul perdana lebih dari setengah abad lalu

3 tahun yang lalu


Berita
UD Quester: Truk Paling Rendah Emisi?

Masih bisa minum B30

3 tahun yang lalu


Berita
Bus dan Truk: Penjualan Naik Terus

Tren positif sejak akhir tahun 2021

3 tahun yang lalu


Berita
Fuso eCanter: Tinggal Gas dan Rem

Mobil barang akan makin ‘senyap’

3 tahun yang lalu


Berita
Ternyata Bodi Laksana Lama Bisa Dirubah Jadi SR3

Ada sejumlah penyesuaian

3 tahun yang lalu


Berita
Ini Kata Bos Adiputro Soal Single Glass VS Double Glass

Bukan sekadar soal estetika

3 tahun yang lalu


Berita
Jetbus Transit, Bukti Penguasaan Teknologi Monokok

Adi Putro Memilikinya Sejak Dekade ’90-an

3 tahun yang lalu


Truk
Darimana Asal Penyebutan Dump Truck?

Kini beragam penyebutan tambahan karena detail spesifikasi

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

6 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

8 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

10 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

12 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

13 jam yang lalu