Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Penanganan Mudik 2022 Mendapat Apresiasi Dari Presiden Jokowi

Berita
Kamis, 26 Mei 2022 15:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi seluruh masyarakat dan petugas yang terlibat dalam pelaksanaan mudik Lebaran tahun 2022, sehingga dapat berjalan dengan tertib dan sesuai dengan anjuran yang telah ditetapkan pemerintah.

“Alhamdulillah mudik kemarin berlangsung aman dan sehat, tanpa ada peristiwa yang berakibat fatal serta tidak ada penambahan kasus Covid-19 yang berarti,” kata Jokowi dalam siaran Youtube Sekretariat Presiden, Rabu (25/5).

Dilansir dari Korlantas.polri.go.id, berdasarkan data yang diterima, jumlah penumpang umum pada H-7 serta H+7 Lebaran tahun 2022 mengalami penurunan dibandingkan pada tahun 2019, karena adanya peralihan kepada moda kendaraan pribadi.

BACA JUGA

“Dari survei yang dilakukan oleh Lembaga Survei Indonesia, mayoritas masyarakat menyatakan kepuasannya terhadap penyelenggaraan mudik Lebaran tahun ini. Saya kira ini diapresiasi oleh masyarakat,” ungkap Jokowi.

Meski demikian, Presiden Jokowi menekankan sejumlah hal yang harus diperhatikan jajarannya agar penyelenggaraan mudik selanjutnya dapat berjalan dengan lebih baik.

Salah satunya, Kepala Negara minta jajarannya untuk terus menyempurnakan kebijakan terkait mudik Lebaran, termasuk manajemen rekayasa lalu lintas.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Lebaran 2022 Mudik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jika diperlukan, Kemungkinan Sistem One Way Berlangsung 24 Jam, Hingga Minggu

2 tahun yang lalu


Berita
Korlantas Putuskan One Way Dan Ganjil Genap Di Tol Cikampek-Kalikangkung Diperpanjang

2 tahun yang lalu


Berita
Jalan Tol di Indonesia Bukan Dirancang untuk Arus Mudik Lebaran

1 tahun yang lalu

Berita
Sudah Hampir Sejuta Kendaraan Keluar Jabodetabek Lewat Tol

7 bulan yang lalu

Berita
Polres Cianjur: Hindari Jalur Jonggol-Puncak II Saat Malam Hari

7 bulan yang lalu


Berita
Korlantas Polri: Operasi Ketupat Lancarkan Arus Mudik 2024

7 bulan yang lalu


Berita
Mudik Lebaran 2023, Aplikasi MyPertamina Tidak Berlaku

1 tahun yang lalu


Berita
Penanganan Mudik 2022 Mendapat Apresiasi Dari Presiden Jokowi

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

3 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

4 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

4 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

6 jam yang lalu


Berita
Percepatan Pabrik BYD Dilakukan, Selesai 2025

7 jam yang lalu