Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Livery Hormat Buat Tim Argentina

Berita
Jumat, 23 Desember 2022 09:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Marcopolo S.A adalah salah satu karoseri raksasa untuk kawasan Amerika Latin. Sudah berdiri sejak tahun 1949, bermarkas di Caxias dul Sul di Brazil. Dan karena memang punya wilayah operasional hamper di seluruh wilayah benua Amerika bagian Selatan maka gemilangnya tim nasional Argentina di ajang Piala Dunia 2022 disaluti dengan cara yang khusus.

Pada satu bodi bus Volvo B450R dipasang gambar tim Argentina, yang mau tak mau tetap jadi inspirasi penting bagi seluruh warga Amerika Latin. Tentu saja selain tim sepak bola asal Brazil, Costa Rica, Ecuador, Meksiko, dan Uruguai.

Sementara itu Marcopolo sendiri selain kampiun dalam merangkai bodi bus juga piawai bikin gerbong kereta api, sampai kabin barang. Produknya telah diekspor ke 100 negara dan punya sejunlah unit produksi di beberapa negara di luar Brazil, seprti; Cili, Prancis, Italia, Portugal, dan Afrika Selatan. Ada satu kolaborasi khusus dengan pihak Tata dari India, mendirikan perusahaan bernama Tata Marcopolo.

BACA JUGA

Tags Terkait :
#bus #truk #busindonesia #trukindonesia #safetydriving #defensivedriving #indonesia #volvo #pialadunia #qatar #worldcup #argentina
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Hyundai dan Indika Sepakat Makin Banyak Hadirkan Bus Listrik

11 bulan yang lalu


Bus
India (Akhirnya) Bisa Bikin Bus ‘AKAP’ Tenaga Listrik Pertama

11 bulan yang lalu


Truk
Renault Makin Serius Di Segmen Truk Listrik

11 bulan yang lalu


Berita
Volvo FH, Truk Listrik Terbaik Versi IToY 2024

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Akan Tempatkan Petugas Di Perlintasan Kereta Api

1 jam yang lalu


Bus
Ini Cara Daftar Mudik Gratis Naik Bus Bersama Alfamart

2 jam yang lalu


Bus
Daftar Mudik Bareng Naik Bus Warga Jateng Di Jabodetabek Dibuka 24 Februari 2025

3 jam yang lalu


Berita
Wuling BinguoEV Jadi Ajang Lomba Karya Seni, Ini Pemenangnya

14 jam yang lalu


Berita
Model Misterius Apakah Yang Ada Di Booth Volkswagen?

17 jam yang lalu