Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Hyundai Recall 53 Ribu Unit Kendaraan Karena Masalah Ini

Terdapat masalah pada transmisi yang dapat berbahaya bagi pengguna.
Berita
Minggu, 16 Oktober 2022 19:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Hyundai melakukan penarikan kembali (recall) terhadap 53.142 ribu kendaraan karena adanya masalah transmisi otomatis dual clutch (DTC) delapan kecepatan. 

Dikutip dari laman CarandDriver.com, penarikan tersebut terjadi di Amerika Serikat dan telah tercatat National Highway Traffic Safety Administration (NTSHA) atas potensi kerusakan yang ditemukan pada enam model pompa oli transmisi tekanan tinggi.

Kondisi tersebut tentu akan membahayakan pengguna, bahkan kemampuan penggerak tidak berfungsi karena kopling transmisi dan gigi penggerak terlepas. 

"Kemampuan penggerak tidak berfungsi, dan roda gigi penggerak terlepas setelah 20-30 detik," tulis pengajuan dari Hyundai. 

BACA JUGA

Dokumen pabrikan asal Korea Selatan ini yang diajukan ke NHTSA mengatakan ada 229 insiden yang dilaporkan di Amerika Serikat dari Juni 2021 hingga September 2022, tetapi tidak ada kecelakaan atau cedera yang dikonfirmasi sebagai akibat dari masalah tersebut.

Model yang terpengaruh termasuk model tahun 2022 Elantra N, Kona N, dan kendaraan Santa Cruz dan Santa Fe, Sonata, dan Veloster N dari 2021 dan 2022, dengan total 53.142 kendaraan. 

Menyikapi. adalah di atas, Hyundai melakukan beberapa langkah strategis, salah satunya memeriksa transmisi model yang terdampak, dan menggantinya secara gratis.

Hyundai juga akan memprogram ulang unit kontrol transmisi dengan perangkat lunak yang diperbarui, tujuannya untuk memperbaiki kemampuan mengemudi yang agar lebih aman. 

Bagi yang terdampak, Hyundai sudah memberikan pesan kepada para pengguna, dan akan dihubungi 5 Desember 2022 untuk melakukan pengecekan agar dapat diperbaiki. Sementara itu, pemilik dapat memeriksa apakah kendaraan mereka terpengaruh di situs web penarikan NHTSA. 


Tags Terkait :
Hyundai Korea Selatan Recall Amerika Serikat Trasmisi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Hyundai Kona Electric Dengan Baterai Buatan Indonesia Mulai Diproduksi

Hyundai Electric tak hanya menjadi mobil listrik kedua yang dirakit di Indonesia, namun juga menjadi mobil pertama yang gunakan baterai buatan lokal

1 tahun yang lalu


Berita
Hyundai Bangun Ekosistem EV Menyeluruh untuk Pengalaman Berkendara yang Aman dan Nyaman

Hyundai terus menghadirkan ekosistem EV yang menyeluruh di Indonesia.

3 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Melihat Lebih Dekat Produksi Baterai EV Hyundai Yang Terbesar Di ASEAN

Saat ini HLI Green Power merupakan pabrik battery cell kendaraan listrik terbesar dan pertama di Asia Tenggara.

6 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Kona Rakitan Indonesia Bakal Diekspor Ke Berbagai Negara

Hyundai Kona Electric generasi terbaru sebentar akan menyapa publik secara resmi.

1 tahun yang lalu

Mobil Listrik
Bolehkah Menyalakan AC atau Infotainment Saat Mobil Listrik Dalam Kondisi Charging?

Melakukan charging saat EV kondisi 'on' aman dilakukan. Ini penjelasannya

2 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Hyundai Masih Siapkan Satu Mobil Listrik Baru Untuk Tahun Ini, Berikut Bocorannya

Hal ini menegaskan komitmen Hyundai menghadirkan tujuh produk terbaru sepanjang 2025.

2 bulan yang lalu


Berita
Seres Launching SUV EV Listrik Pesaing BYD Atto 3 dan Omoda E5, Begini Spesifikasinya

Seres Indonesia kembali memperkenalkan mobil listrik mereka yang telah hadir di Indonesia pada tahun 2019 lalu, yakni Seres E3.

8 bulan yang lalu


Berita
Produksi Hyundai Ioniq 5 Dihentikan Sementara di Korea Selatan, Berimbas Ke Indonesia?

Hyundai berencana menghentikan sementara produksi Ioniq 5 dan Kona Electric di Korea Selatan. Sementara bagaimana nasibnya di Indonesia?

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

31 menit yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

1 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

4 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

6 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

7 jam yang lalu