Beranda Berita

Viral Warga Borong Mobil, Dealer Toyota Jatim Akui Kebanjiran Order

Berita
Jumat, 19 Februari 2021 13:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama
Berita - Viral Warga Borong Mobil, Dealer Toyota Jatim Akui Kebanjiran Order


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Beberapa waktu lalu viral warga di satu kampung memborong sejumlah mobil yang diantar secara berbarengan. Kejadian di Tuban, Jawa Timur tersebut disebut karena warga mendapat uang ganti rugi dari Pertamina.

Di sisi lain, pesanan mobil warga Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban tersebut menjadi berkah tersendiri bagi dealer resmi Toyota, Auto2000.

BACA JUGA

Foto - Viral Warga Borong Mobil, Dealer Toyota Jatim Akui Kebanjiran Order

Mulai dipesan sejak bulan April 2020, Auto2000 cabang Tuban mencatat penjualan 130 unit dan cabang Surabaya serta Gresik mencatat penjualan 30 unit dari warga kecamatan Jenu, Tuban

Keberhasilan disebutkan berkat pendekatan personil tenaga penjual yang memberikan kemudahan dan kenyamanan kepada warga setempat sehingga berbuah pemesanan unit mobil baru Toyota. Tanpa ragu, unit yang banyak dibeli adalah Toyota Fortuner dan Innova Venturer yang dianggap warga sebagai mobil keluarga berkelas.

“Terima kasih kepada warga Kecamatan Jenu Tuban yang telah memberikan kepercayaan penuh kepada Auto2000 dalam kepemilikan dan menjaga mobil Toyota agar tetap prima. Berbagai kemudahan yang disajikan oleh Auto2000 diharapkan dapat memberikan rasa tenang dan nyaman, serta menjaga loyalitas,” urai Nur Imansyah Tara, Aftersales Division Head Auto2000, Jum’at (19/2).


Tags Terkait :
Toyota Viral Mobil Baru Toyota Tuban
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Viral Warga Borong Mobil, Dealer Toyota Jatim Akui Kebanjiran Order

4 tahun yang lalu

Berita
Tak Melulu Brand 'Senior,' Kini Brand 'Junior' Inipun Jadi Materi Flexing Keluarga Penjabat. Ini Spesifikasinya

1 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Fronx (Ternyata) Tidak Muncul Di GIIAS 2024

7 bulan yang lalu


Berita
47% konsumen MG 5 GT Wanita, Tidak Heran Dibeli Istri Pejabat Setneg

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Bantah Hentikan Peredaran Vios di Indonesia

2 tahun yang lalu


Berita
Mantap, Polisi Tindak Tegas Pelanggaran Yang Dilakukan Fortuner dengan Plat Nomor RFY

2 tahun yang lalu


Berita
VIRAL PEKAN INI: Terkuaknya Xpander Facelift Dan All-New Avanza Veloz Sebelum Peluncurannya

3 tahun yang lalu


Berita
Setelah Bayi Pajero Sport, Kini Ada Bayi Mitsubishi Xpander!

4 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Siap Diperluas Hingga Transjabodetabek

1 jam yang lalu


Bus
Jelang Puncak Musim Lebaran Hino Bikin Pelatihan Cegah Laka

2 jam yang lalu


Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

17 jam yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Sudah Menerapkan Dark Factory Demi Efisiensi, Apakah Semua Pekerja Bisa Diganti Dengan Robot?

19 jam yang lalu


Berita
VW ID. Buzz Ditawarkan Atas 11 Pilihan Warna, Namun Putih-Orange Yang Ikonik Tak Lagi Tersedia

20 jam yang lalu