Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Toyota Recall 1,5 Juta Mobil Karena Hal Ini. Camry dan Corolla Masuk Daftar

Berita
Minggu, 22 November 2020 08:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Toyota mengumumkan recall karena potensi pompa bahan bakar yang rusak. Kampanye penarikan ini, bahkan menjadi salah satu sejarah karena melibatkan lebih dari 1,5 juta unit mobil.

Menurut Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional (NHTSA), suku cadang yang rusak dipasok oleh Denso dapat menyebabkan mesin mati yang pasti akan meningkatkan risiko kecelakaan.

BACA JUGA

Sedangkan dari Toyota meliputi 4Runner 2018-2019, Avalon 2019-2020, Corolla Hatchback 2019, Highlander 2017-2019, Camry 2018-2019, Corolla 2020, Land Cruiser 2018-2019, Tacoma 2017-2020, RAV4 2019 2020, Sequoia 2019-2020, Sienna 2017-2020, dan Tundra 2019-2020.

Produsen mobil Jepang tersebut, akan memberikan pengumuman terkait cacat tersebut sebelum 23 Desember 2020.

Setelah informasi dirilis maka konsumen diarahkan langsung ke bengkel resmi untuk mengganti unit pompa bahan bakar dengan yang lebih baik. Perbaikan, akan dilakukan secara gratis. Namun hingga kini OtoDriver masih menunggu balasan untuk keterkaitan model Lexus dan Toyota yang di jual di Indonesia, apakah termasuk dalam recall kali ini. Kabar selanjutnya akan kami informasikan di artikel selanjutnya.


Tags Terkait :
Toyota Camry Corolla
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Harga Mobil Listrik Bekas Jeblok, Begini Kata Pemain Mobil Bekas

5 bulan yang lalu


Used Car
Panduan Membeli Toyota Camry Generasi VI Alias XV40

1 tahun yang lalu


Used Car
Toyota Alphard Gen 1: Kelebihan Dan Kekurangannya

3 tahun yang lalu


Berita
Mobil-Mobil Ini Sempat Berjaya, Tapi Mendadak Hilang Dari Pasaran

3 tahun yang lalu


Berita
Masyarakat Akan Mulai Pertimbangkan Beli Mobil bekas

4 tahun yang lalu


Used Car
Toyota Camry Bekas Seharga LMPV

4 tahun yang lalu


Used Car
Pilihan Mobil Hybrid Bekas di Bawah RP 300 Juta

4 tahun yang lalu


Berita
Akan Ada 1 Mobil Hybrid Toyota Lagi Masuk Indonesia, Seperti Apa Speknya?

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

2 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

2 jam yang lalu


Berita
Ini Dia Harga Resmi Dari Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9

3 jam yang lalu


Berita
MINI Luncurkan Dua Mobil Sekaligus Di GJAW 2024

4 jam yang lalu


Berita
Subaru Jual BRZ Drift Edition Hanya 5 Unit, Harga Rp 1.09 Miliar

4 jam yang lalu