Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Satu Lagi Pabrikan Mobil Cina Siap Masuk Indonesia

Berita
Senin, 5 Agustus 2019 10:00 WIB
Penulis : Alfons


Pasar otomotif lokal dalam dua tahun terakhir kedatangan pemain baru dari Cina, mereka adalah Wuling dan DFSK. Dalam waktu dekat dikabarkan kalau akan ada lagi pabrikan mobil dari Negeri Tirai Bambu lagi yang akan merapat yakni, Build Your Dream (BYD).

Meski masih belum final, menurut Ketua Umum Gaikindo, Johannes Nangoi peluangnya sangat besar. "Mobil dari China sangat berpotensi karena mereka melihat opportunity dari Indonesia. Apalagi Indonesia negara yang sangat dekat dengan Australia di mana market-nya 1,2 juta tanpa ada pabrik mobil di sana. Seharusnya ekspor dari Indonesia sangat menguntungkan, jadi kita lihat saja nanti," ujar Nangoi beberapa waktu lalu kepada rekan-rekan media.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Byd Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Di Luar Dugaan, Brand Asal Eropa Ini Masuk Urutan Ketiga Penjualan Mobil Elektrifikasi Global di Bawah BYD dan Tesla

2 bulan yang lalu


Berita
Yang Ditakuti Produsen Jepang Akhirnya Terjadi, Kini Penjualan BYD Lebih Tinggi dari Honda dan Nissan

2 bulan yang lalu


Berita
Tidak Mau Ketinggalan Dengan Brand China, Ford Siapkan EV Mungil Untuk 2027

4 bulan yang lalu


Berita
Mengikuti Amerika Serikat, Eropa Bakal Kenakan Tarif Khusus Mobil Listrik Tiongkok

5 bulan yang lalu


Terkini

Bus
Ramp Check Bus Jawa Barat Jelang Nataru: Dilarang Ada Klakson “Telolet”

11 menit yang lalu


Bus
Telah Tiba Lagi 90 Bus Listrik Damri Untuk Armada Transjakarta

1 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

2 jam yang lalu


Berita
Nyaman Dan Aman, MUF GJAW 2024 Dibekali Fasilitas Lengkap

10 jam yang lalu


Berita
Nissan X-Trail e-Power Meluncur Sebentar Lagi, Harga Rp 600-700 Jutaan

12 jam yang lalu