Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mitsubishi Manjakan yang Akan Mudik Dengan 4 Jurus ini

Dengan tajuk program "Lebaran Care Campaign", Mitsubishi telah mempersiapkan layanan aftersales untuk memudahkan para konsumen dalam melakukan mudik.
Berita
Jumat, 17 Mei 2019 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mitsubishi turut memanjakan konsumennya yang akan mudik Lebaran naik mobil berlogo tiga berlian. Program aftersales yang akan jadi pemanja konsumen pun dirilis demi memberikan kenyamanan dan keamanan.

Dengan tajuk program "Lebaran Care Campaign", PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI), telah mempersiapkan layanan aftersales untuk memudahkan para konsumen dalam melakukan mudik Lebaran, antara lain:

1. Free General Check-up
Dengan bekerjasama dealer resmi, Mitsubishi memberikan penawaran menarik berupa Free general check-up periode promo ini berlangsung, yakni dari 15 Mei sampai 15 Juni 2019.

2. Harga khusus Parts Lebaran Care Campaign
Konsumen mendapatkan potongan harga sebesar 15% untuk Engine Care Package, PT MMKSI menawarkan dua jenis tipe paket perawatan mesin yaitu Type Standard yang meliputi engine oil, oil filter, gasket, dan Type Plus yang meliputi engine oil; oil filter; gasket; element oil cleaner; fuel system cleaner; longlife coolant; engine flush.

3. Voucher Oli 2 Liter dan Discount Oil Filter
Bagi konsumen yang melakukan pembelian Parts lebih dari Rp 600.000,-, akan mendapatkan voucher Oli 2 liter dan diskon Oil filter sebesar 20% untuk service selanjutnya. Namun potongan harga hanya berlaku untuk biaya parts saja, belum termasuk biaya jasa dan ppn 10%.

4. Suvenir
Bagi konsumen yang melakukan pembelian Parts lebih dari Rp 600.000,-, akan mendapatkan free suvenir Mitsubishi Motors.

Selama periode mudik lebaran berlangsung, PT MMKSI juga menyediakan bengkel resmi Mitsubishi yang sehari-hari buka 24 jam dan siap membantu konsumen selama melakukan perjalanan mudik. Terdapat 30 dealer SIAGA Mitsubishi dalam periode 1-9 Juni 2019.


Tags Terkait :
Tips Mudik 2019 Ramadhan 2019 Mitsubishi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Mudik Pakai Sedan? Simak Tipsnya Berikut ini

Momen mudik Lebaran 2019 sudah dimulai, bagi pengguna sedan maka simak dahulu tips-nya berikut ini.

6 tahun yang lalu


Berita
Shop&Drive Siap Periksa 11 Titik di Mobil Sebelum Mudik

Jika tidak mengerti mengenai teknis pengecekan mobil, pemudik bisa membawa mobilnya ke Astra Shop&Drive yang menghadirkan sejumlah promo menarik.

6 tahun yang lalu


Tips
Jangan Lupa Ganti Oli Sebelum Mudik!

Namun, tentunya ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika hendak mudik menggunakan mobil pribadi. Salah satunya adalah oli mesin.

6 tahun yang lalu


Tips
Wajib Cek Kondisi AC Sebelum Mudik

AC dingin dan nyaman saat mudik mutlak diperlukan.

6 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Manjakan yang Akan Mudik Dengan 4 Jurus ini

Dengan tajuk program "Lebaran Care Campaign", Mitsubishi telah mempersiapkan layanan aftersales untuk memudahkan para konsumen dalam melakukan mudik.

6 tahun yang lalu


Tips
Menambah Kenyamanan Mobil Untuk Digunakan Saat Lebaran

Ada sejumlah tips yang bisa menambah kenyamanan berkendara yang dapat dilakukan sendiri di rumah.

6 tahun yang lalu


Tips
Jangan Mudik Kalau Belum Cek Komponen Cadangan Satu ini

Selain keempat ban utama pada mobil, ban serep pun memiliki peranan yang tidak kalah penting.

6 tahun yang lalu


Tips
Peran Co-Driver Saat Mudik Bukan Sekedar Teman Ngobrol

Co-driver punya peran jauh dari sekedar teman ngobrol.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

26 menit yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

1 jam yang lalu


Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

14 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

15 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

18 jam yang lalu