Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

GIIAS Surabaya 2019 Tercatat Pikat 55 Ribuan Pengunjung!

GIIAS Surabaya 2019 telah sukses berakhir tepat pada satu pekan lalu.
Berita - Minggu, 14 April 2019 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


GIIAS Surabaya 2019 telah sukses dilaksanakan pada tanggal 29 Maret sampai 7 April 2019 di Grand City Convex, Surabaya, Jawa Timur. Tak cuma kembali menjadi pameran otomotif terbesar di Jawa Timur, namun GIIAS Surabaya 2019 start yang bagus dalam penyelenggaraan GIIAS tahun ini.

Sri Vista Limbong, selaku Project Director GIIAS The Series mengungkapkan rasa terima kasih dan syukurnya terhadap kelancaran pelaksanaan di tahun ini dan menjanjikan bahwa pelaksanaan berikutnya akan lebih baik lagi, “Terima kasih kami ucapkan untuk antusiasme seluruh pengunjung yang telah hadir meramaikan dan seluruh pihak yang terkait dalam GIIAS Surabaya tahun ini, sebuah permulaan yang sangat baik dari penyelenggaraan rangkaian GIIAS The Series tahun ini," ujarnya.

BACA JUGA

Masih kata Vista, tahun depan GIIAS Surabaya akan kembali hadir dengan konsep terbaru dan tentunya menghadirkan yang terbaru dari industri otomotif Indonesia. 

GIIAS Surabaya 2019 sendiri menampilkan berbagai teknologi dan fitur terbaru dari produk andalan 12 merek passenger car yang terdiri dari Daihatsu, DFSK, Honda, Hyundai, Isuzu Passanger, Lexus, Mazda, Mitsubishi Motors, Nissan, Suzuki, Toyota dan Wuling. Ada pula 3 merek commercial vehicle; DFSK, Isuzu Commercial dan Mitsubishi Fuso.

Pameran yang dibuka secara resmi oleh Menteri Perindustrian Republik Indonesia, Airlangga Hartarto itu disebut pihak penyelenggara telah sukses menghadirkan 55.531 pengunjung selama 10 hari.


Tags Terkait :
GIIAS GIIAS 2019 GIIAS Surabaya 2019
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
GIIAS 2022 Semarang, Penutup Rangkaian Pameran Kelas Dunia Tahun Ini

1 tahun yang lalu


Berita
GIIAS Semarang 2022 Punya Tempat Test Drive Terpanjang dalam Sejarah Penyelengaraan GIIAS

1 tahun yang lalu


Berita
General Motors Recall Chevrolet Trailblazer Karena Masalah Ini, Cek Mobil Anda

3 tahun yang lalu


Berita
GIIAS Medan 2019 Dibuka, Tiket RP 10 Ribu Saja

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

7 jam yang lalu


Mobil Listrik
BMW Tengah Lakukan Pengujian Pada EV Dengan Desain Radikal

8 jam yang lalu


Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

9 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

11 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

1 hari yang lalu