Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Begini Cara Wuling Tingkatkan Kepercayaan Konsumen di Indonesia

Berita
Selasa, 16 November 2021 20:20 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Wuling Motors semakin memperkuat komitmen jangka Panjang mereka di pasar Indonesia dengan menghadirkan layanan purna jual yang menyeluruh.

Dalam ajang GAIKINDO Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) 2021, Wuling memaparkan tambahan ragam layanan purna jual terbarunya, seperti Wuling Mobile Service (WMS) sepeda motor, Wuling Servis Prioritas, body repair, Over-The-Air (OTA), pick up & drop off sampai dengan dukungan kolaborasi untuk meningkatkan kompetensi dan transfer knowledge. 

BACA JUGA

Kemudian ada juga Wuling Servis Prioritas yang diperuntukkan bagi konsumen Almaz RS. Melalui program ini, Wuling memberikan aneka layanan purna jual bebas biaya selama setahun untuk Almaz RS, yang terdiri dari layanan darurat 24 jam tanpa batasan jarak, home service tanpa visiting fee, layanan perbaikan di bengkel dengan stall & ruang tunggu eksklusif tanpa antrian, layanan pick up & drop off tanpa batasan jumlah pemakaian, dan perpanjangan masa garansi CVT sampai 5 tahun. Layanan ini berlaku di bengkel tertentu, kecuali ERA dan perpanjangan garansi berlaku secara nasional.

Selain itu, Wuling telah meluncurkan layanan berbasis Over-The-Air yang memungkinkan pengguna Almaz RS untuk melakukan system update dimanapun dan kapanpun via aplikasi MyWuling+ pada akhir bulan lalu. Terdapat pula layanan pick up & drop off untuk wilayah Jabodetabek bagi seluruh lini produk Wuling. Wuling pun telah menjalin kerja sama dengan salah satu bengkel profesional di bidang perbaikan bodi dan pengecatan kendaraan, Tekno Body Repair, di lima kota besar di Indonesia, yakni Jakarta, Surabaya, Medan, Pekanbaru, dan Palembang, untuk memberikan kemudahan bagi para konsumennya yang ingin memperbaiki bodi kendaraaannya.


Tags Terkait :
Wuling After Sales
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Mobil Listrik
Neta Berikan Lifetime Warranty Untuk 2.024 Unit NetaV. Ini Syarat dan Ketentuannya

11 bulan yang lalu


Berita
Honda CR-V e:HEV Masih Bisa Tenggak BBM Sejenis Pertalite

1 tahun yang lalu


Berita
Seminggu Setelah Peluncurannya, All New CR-V Laku Hampir 1.000 Unit

1 tahun yang lalu

Pikap
Amunisi Mitsubishi L300, Juara Tiga di Kuartal Pertama 2023

1 tahun yang lalu


Berita
Wuling Membuka Dealer Modern di Kebon Jeruk

2 tahun yang lalu


Berita
Begini Cara Wuling Tingkatkan Kepercayaan Konsumen di Indonesia

3 tahun yang lalu


Berita
Tebar Benih Unggul Masa Depan, Wuling Dukung Lomba Komentensi Siswa SMK Tingkat Nasional

3 tahun yang lalu


Berita
Wuling Almaz RS Semakin ‘Adem’ Dengan Layanan Istimewa Ini.

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ban Ada Masa Kadaluarsanya? Mitos Atau Fakta? Ini Penjelasan Dari Ahlinya

2 jam yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 9 Bakal Debut Perdana Di AS 21 November Mendatang

10 jam yang lalu


Berita
Ford Akan Lebih Akrab Dengan Konsumen Indonesia

12 jam yang lalu


Bus
Ramp Check Bus Jawa Barat Jelang Nataru: Dilarang Ada Klakson “Telolet”

13 jam yang lalu


Bus
Telah Tiba Lagi 90 Bus Listrik Damri Untuk Armada Transjakarta

14 jam yang lalu