Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Gandeng Blibli.com, Oli Daihatsu Diskon 40% di GIIAS 2019

Berita
Jumat, 19 Juli 2019 15:10 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Daihatsu kembali melanjutkan komitmennya di Indonesia dengan menghadirkan layanan aftersales yang unik dan mengikuti perkembangan zaman. Untuk itu, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menggandeng Blibli.com.

Salah satu produk unggulan yang sedang dipromosikan adalah Daihatsu Genuine Oil (DGO) yang dapat membantu kinerja mesin mobil Daihatsu Anda.

BACA JUGA

Memanfaatkan momentum GIIAS 2019, Daihatsu menggelar program menarik DGO dengan Blibli.com, di mana program tersebut memberikan diskon khusus 3 varian oli DGO.

Bagi pengunjung yang berfoto di booth Daihatsu di ICE, BSD, Tangerang Selatan, dan mengupload fotonya di Instagram, berhak mendapatkan diskon sebesar 40%.

Tapi buat Anda yang tidak sempat mampir ke GIIAS, maka Anda tetap bisa mendapatkan diskon 30%+10% jika berkunjung ke official store DGO di Blibli.com yang berlaku selama pameran berlangsung, 18-28 Juli 2019.

"Kami berharap kerjasama Daihatsu dengan Blibli.com dalam meluncurkan program DGO ini dapat memenuhi kebutuhan customer yang mendambakan kemudahan membeli oli Daihatsu secara online melalui marketplace," ucap Anjar Rosjadi selaku Service Parts Division Head PT Astra Daihatsu Motor (ADM).

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Daihatsu Oli GIIAS 2019
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Pos Siaga Nataru Daihatsu Terima Semua Tahun Produksi Mobil

1 hari yang lalu


Berita
Selama Bulan Agustus, Tune Up Mobil Daihatsu di Bengkel Resmi Cuma Rp 79.000

3 bulan yang lalu


Berita
Tips Agar Turbo Di Mobil Anda Lebih Awet

4 bulan yang lalu


Berita
Kualitas Filter Mobil Penting Demi Kenyamanan dan Keamanan Berkendara

6 bulan yang lalu


Berita
Service Berkala Daihatsu Diskon Hingga 25% Selama Ramadhan, Berikut Detailnya

8 bulan yang lalu


Berita
Apresiasi Pelanggan Selama 10 tahun, Shell Indonesia dan Astra Otoparts Gelar Shell Helix Astra #KisahKlasikSatuDekade

11 bulan yang lalu


Tips
Ketahui Gejala Shockbreaker Mobil Anda Yang Mulai Aus

1 tahun yang lalu


Tips
Pentingnya Memilih Oli Yang Sesuai Dengan Spesifikasi Mesin Mobil Kita, Ketahui 3 Langkah Ini

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Tujuh Terminal Bus AKAP Di Jakarta Mulai Padat

9 jam yang lalu


Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

14 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

15 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

16 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

18 jam yang lalu