Beranda Berita

Layanan Toyota Home Service di Ujung Barat Pulau Jawa Diladeni 4 Unit Armada

Berita
Sabtu, 10 November 2018 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Layanan Toyota Home Service di Ujung Barat Pulau Jawa Diladeni 4 Unit Armada


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Auto2000 yang mengklaim sebagai jaringan dealer resmi terbesar Toyota di Indonesia menyebut bahwa Banten merupakan provinsi yang punya sumbangsih bagus di pulau Jawa. Maka dari itu, Auto2000 pun menggenjot layanan purna jualnya, terutama di wilayah paling barat pulau Jawa tersebut.

“Untuk Provinsi Banten, jaringan dealer Auto2000 terbagi atas 2 area, yakni area Tangerang yang meliputi wilayah Kabupaten Tangerang, Tangerang Kota, dan Tangerang Selatan. Sementara area Serang – Pandeglang mencakup wilayah Kota Serang, Cilegon, serta Kabupaten Serang, Lebak dan Pandeglang,” terang Ardian Nur, Operation Manager Auto2000 Wilayah DKI 2 yang kami temui di Tanjung Lesung, Banten (9/11).

BACA JUGA

Foto - Layanan Toyota Home Service di Ujung Barat Pulau Jawa Diladeni 4 Unit Armada

Nah, untuk meningkatkan layanan servis, Auto2000 Pandegelang dan Serang mengoperasikan layanan servis kilat Toyota Home Service. Layanan "jemput bola" ini mampu melakukan servis berkala dan perbaikan ringan kurang dari 2 jam.

Mengandalkan Toyota Avanza Transmover, THS ditempatkan sebanyak 3 unit di dealer Auto2000 Serang dan 1 unit di Auto2000 Pandegelang. Sekilas agak ironis, dengan cakupan wilayah yang luas, namun armada "jemput bola"-nya masih sedikit. Namun Ardian Nur menyebut bahwa operasional THS melayani konsumen di wilayah ujung barat Jawa ini masih terbilang ideal.


Tags Terkait :
Toyota Bengkel Dealer
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kembar Toyota Raize-Daihatsu Rocky dan Toyota Agya-Daihatsu Ayla Kena Recall Masalah Rem

1 minggu yang lalu


Berita
Toyota Recall Model Land Cruiser 300 Dan Lexus LX 600. Apa Masalahnya?

11 bulan yang lalu


Berita
Toyota Siapkan 310 Bengkel Siaga Dan 108 Charging Point Selama Musim Mudik 2024

11 bulan yang lalu


Berita
Mobil LIstrik Toyota bZ4X Terkena Recall, Ada Masalah di ECU

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Sebar 74 Titik Charging Station Selama Libur Nataru

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Resmikan GR Garage Terlengkap di Dunia, Lokasinya di PIK 2

1 tahun yang lalu


Berita
Konsumen Toyota Bisa Uji Emisi Secara Gratis di 22 Bengkel Resmi Ini

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota GR Garage Yang Terkenal di Jepang, Segera Buka di Indonesia

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

56 menit yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

1 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

2 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

4 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

6 jam yang lalu