Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Isuzu Traga dan Elf Bisa Dimiliki Dengan Uang Muka Ringan

Inilah promo dari Isuzu untuk para pengusaha di akhir tahun 2018 ini.
Berita - Minggu, 7 Oktober 2018 11:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Isuzu menggelar promo bertajuk Hoki 8 untuk menyambut akhir tahun 2018. Dalam program ini pelanggan berkesempatan untuk mendapatkan down payment (DP) alias Uang muka ringan mulai dari 8 persen untuk kendaraan Isuzu ELF dan Isuzu Traga Pick Up. Tak hanya itu, Isuzu bersama para mitra leasing juga menawarkan tenor hingga empat tahun.

Selain menawarkan promo menarik, Isuzu Indonesia juga menjanjikan kemudahan dan kenyamanan pelanggan khususnya dalam merawat kendaraannya. Hal ini dibuktikan dengan tersedianya 107 outlet di seluruh Indonesia, 28 satellite dan ada lebih dari 950 mekanik yang siap melayani perawatan.

BACA JUGA

Isuzu juga sudah menyediakan sedikitnya 2.384-part Network yang tersebar di 355 kota di seluruh Indonesia. Selain itu  ada 12 Parts Depo (Medan, Pekanbaru, Surabaya, Samarinda, Banjarmasin, Makasar, Lampung, Semarang, Palembang, Manado, Bali) yang menjadikan pengiriman spare part menjadi lebih cepat.

Semua itu dirasa sangat penting mengingat kendaraan Isuzu memang diperuntukkan bagi para pebisnis. Semua kendaraan Isuzu akan dimaksimalkan hingga titik maksimal sehingga perawatan kendaraan menjadi salah satu hal yang sangat penting. Dengan layanan ini diharapkan pelanggan akan lebih tenang saat menggunakan kendaraannya.


Tags Terkait :
Isuzu Traga Elf
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Isuzu Songsong Tahun Emasnya Di Indonesia

3 bulan yang lalu


Berita
Toyota Hilux Rangga Rilis 18 Juli Di GIIAS 2024

3 bulan yang lalu


Berita
Kecelakaan Beruntun Halim Libatkan Kona Electric, Bukti Mobil Listrik Aman Terhadap Tabrakan

7 bulan yang lalu


Berita
Saat Toyota Rangga Hadir, Jadi Ancaman Untuk Daihatsu Gran Max?

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

4 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

8 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

14 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

18 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

20 jam yang lalu