Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mazda6 Estate Resmi Dijual, Lebih Murah Dari Versi Sedan!

Kenapa harga station wagon ini bisa lebih murah dari Mazda6 versi sedan? Ini jawabannya.
Berita
Sabtu, 21 Oktober 2017 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mazda6 Estate hari ini mulai dijual dengan harga Rp 538,8 juta OTR Jabodetabek. Mengambil lokasi di Epiwalk, Kuningan, Jakarta (21/10) station wagon ini jadi salah satu dari empat model yang serentak diluncurkan PT Eurokars Motor Indonesia.

Yang menarik, versi estate dari Mazda6 ini dijual lebih murah ketimbang versi sedannya. Padahal jika melihat dimensinya yang lebih panjang, seharusnya ia dijual lebih mahal dibandingkan dengan versi sedan. Sebagai informasi, Mazda6 versi sedan saat ini dibanderol seharga Rp 634,2 OTR Jabodetabek.

Menurut pihak Mazda, ini disebabkan peraturan pajak yang ada di Indonesia. Pajak bagi kendaraan minibus yang memiliki kapasitas 7 penumpang dan lebih dari 4 pintu memang lebih murah ketimbang sedan yang dianggap sebagai barang mewah. Dan Mazda6 Estate ini dikategorikan sebagai "minibus".

Meski demikian, estate buatan Jepang satu-satunya yang dijual di Indonesia ini tetap memiliki fitur yang sama dengan sedan. Tak seperti estate merek Eropa yang harganya cenderung lebih mahal ketimbang versi sedan kendati memiliki fitur yang serupa.

Reporter: Avicena Pratikto


Tags Terkait :
Mazda Mazda6 Mazda6 Estate
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mazda 6 Terbaru Bakal Meluncur Tahun Depan, Ini Bocorannya

Mazda6e jadi penerus sedan Mazda 6 di Indonesia. Simak spesifikasinya.

1 bulan yang lalu


Berita
Mazda6 Di Jepang Dihentikan, Di Indonesia Tetap Lanjut

Sementara ini hanya terjadi di Jepang saja

1 tahun yang lalu


Berita
Model Mazda Limited Edition Ini Hampir Ludes Terjual

Mazda Indonesia baru-baru ini meluncurkan edisi terbatas dari dua modelnya, yakni CX-5 AWD dan Mazda 6.

2 tahun yang lalu


Berita
Mazda Luncurkan Model Ekslusif Dengan Laburan Cat Khusus

Pilihan cat spesial Mazda hadir untuk model spesial edition

2 tahun yang lalu


Berita
Hanya Dijual 50 Unit, Inilah Perbedaan Mazda6 20th Anniversary

Mazda Motor Corporation (MMC) merilis Mazda6 20th Anniversary dalam jumlah terbatas. Beruntungnya Indonesia masih kebagian jatah 50 unit saja dengan satu pilihan warna, yakni Artisan Red Premium. 

2 tahun yang lalu


Berita
Imbas Pajak Emisi, Banyak Model Mazda Yang Dapatkan Potongan Harga

Pada regulasi pajak berdasarkan gas buang, cukup banyak model mobil yang harganya terdampak.

4 tahun yang lalu


Berita
Mazda Hadir Di GIIAS 2021, Andalkan 8 Model Andalannya

Mazda kembali berpartisipasi di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021

4 tahun yang lalu


Berita
Mazda6 Kini Mendapatkan Dua Ubahan Ini

Mazda6 Sedan dan Estate kini mendapatkan beberapa peneyegaran.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

6 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

8 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

10 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

12 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

13 jam yang lalu