Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mau Saingi Mercedes-Benz, BMW Berharap Bisa Jadi Mobil RI 1

Setelah sekian lama Mercedes-Benz jadi tunggangan kepercayaan orang nomor 1 di tanah air, BMW pun tak mau kalah.
Berita
Minggu, 15 Oktober 2017 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mobil asal Jerman, Mercedes-Benz telah dipercaya selama bertahun-tahun untuk menjadi mobil Kepresidenan Indonesia. Merek asal Jerman ini telah bertugas sebagai mobil dinas dari era Presiden Soeharto, hingga Presiden Joko Widodo.

Meski berasal dari negara yang sama, BMW pun tak mau ketinggalan dan tengah mengincar posisi mobil RI 1. Sebab  BMW Indonesia percaya diri bahwa produk-produknya tak kalah hebat.

"Prosesnya ada di Setneg (Sekretariat Negara), kita sudah masukan proposal, artinya sudah dilakukan. Namun, proses pitching-nya ada periode," tukas Jodie O'Tania, Vice President Corporate Communications BMW Indonesia saat ditemui di Hotel Grand Hyatt, Jakarta, Selasa (10/10).

“Semuanya dikembalikan lagi kepada Setneg. Yang bisa kami lakukan adalah menginformasikan semua fitur yang ada pada mobil BMW dan penawaran sudah diajukan,” tambah Jodie.

Tak hanya itu, Jodie juga menambahkan produk yang cocok untuk dijadikan mobil kepala negara adalah BMW 7 Series. Iya meyakinkan bahwa dipercaya pemerintah menyuplai  mobil dinas  Kepresidenan, akan  melengkapi Seri-7 dengan fitur-fitur keamanan canggih dan tentunya anti peluru.

“Produknya sudah siap, yakni BMW Seri-7, kami menyematkan fitur Security Vehicle dan Security Plus, dan sangat memenuhi tingkat keamanan yang dibutuhkan. Yang kami tawarkan tentunya model dan spek tertinggi,” tutup Jodie.


Tags Terkait :
BMW Mobilpresiden Mercedes-Benz S600 Pullman
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mau Saingi Mercedes-Benz, BMW Berharap Bisa Jadi Mobil RI 1

Setelah sekian lama Mercedes-Benz jadi tunggangan kepercayaan orang nomor 1 di tanah air, BMW pun tak mau kalah.

8 tahun yang lalu


Berita
Ini Dia 2 Kandidat Pengganti Mobil Presiden RI

Apa saja dua kandidat pengganti mobil orang nomor 1 di Indonesia tersebut?

6 tahun yang lalu


Berita
Update Mobil Baru Kepresidenan Versi BMW Indonesia

Mobil dinas kepresidenan bakal diganti dengan model baru menyusul usianya yang tak lagi muda.

6 tahun yang lalu


Berita
Negeri Petro Dollar Pun Mulai Asah Taji Masuk Gelanggang EV

Turki dan Mesir mengekor di belakang

2 tahun yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu


Berita
BMW Alpina, Merek Baru BMW Group Di Tahun 2026

Karakter elegan merupakan ciri khas dari produk Alpina

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

4 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

8 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

9 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

12 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

12 jam yang lalu