Beranda Berita

Tata Motors dan Pindad Produksi Bersama Kendaraan Militer

Berita
Rabu, 9 November 2016 07:00 WIB
Penulis : ZCH1708
Berita - Tata Motors dan Pindad Produksi Bersama Kendaraan Militer


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Tata Motors Ltd menandatangani kerjasama dengan PT Pindad (Persero) untuk kerjasama pengembangan dan produksi kendaraan militer dan pertahanan di Indonesia. Kerjasama kedua perusahaan dituangkan dalam penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) di Jakarta, Kamis (3/11/).

Dalam butir kerjasama itu disebutkan, PT Pindad (Persero) akan melalukan studi kelayakan sebelum memproduksi kendaraan khusus bersama Tata Motors. Selanjutnya, Pindad akan merakit secara lokal kendaraan militer dan pertahanan produksi Tata Motors Ltd.

Melalui kerjasama ini Tata Motors Ltd akan menempatkan PT Pindad sebagai mitra untuk mengekplorasi potensi pasar kendaraan pertahanan dan militer di kawasan ASEAN.

BACA JUGA

Kendaraan pertahanan dan militer produksi Tata Motors Ltd sudah digunakan oleh Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) dan sejumlah negara.

"Kami bangga bisa menjalin kerjasama dengan PT Pindad. Lewat kesepakatan ini kami yakin dapat meningkatkan nilai (kontribusi) kami untuk Indonesia,” kata Biswadev Sengupta, Presiden Direktur Tata Motors Indonesia dalam siaran resminya.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tata Motors Ranpur Indo Defence
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Tata Ace EX2 Jadi Pilihan Titi Kamal Untuk Usaha Ayam Jerit

8 tahun yang lalu

Pikap
TATA Motors : Tata Xenon XT D-Cab 4x4 Efisien Diluncurkan Di GIIAS 2016

8 tahun yang lalu


Berita
TATA Motors : Luncurkan Truk Ringan Tata Ultra 1012 Di GIIAS 2016

8 tahun yang lalu


Berita
GIIAS 2016 : Kendaraan Komersial Juga Unjuk Teknologi

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Ioniq 5 Hanya Dijual 50 Unit, Ini Bedanya

1 jam yang lalu


Tips
Mengenal Pilihan Cairan Wiper Paling Ideal Untuk Mobil Anda

1 jam yang lalu


Berita
Ini Lokasi Rest Area Di Jalur Tol Merak-Probolinggo

2 jam yang lalu


Berita
Jetour Rilis Harga Baru Dashing Dan X70 Plus, Lebih Murah Hingga Rp 40 Juta

3 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi XForce Hybrid Yang Meluncur Di Thailand Bukan Produksi Indonesia

4 jam yang lalu