Beranda Berita

Jerman Akan Larang Penjualan Mobil Bensin Dan Diesel 2030

Berita
Selasa, 11 Oktober 2016 13:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Jerman Akan Larang Penjualan Mobil Bensin Dan Diesel 2030


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Jerman siap melarang peredaran mobil bermesin bahan bakar konvensional pada 2030 mendatang. Wacana ini sudah mendapat lampu hijau dan dukungan baik dari kalangan parlemen.

Dilansir Reuter (8/10), baik mesin berbahan bakar bensin maupun solar akan dilarang penjualannya di negara Bavaria itu. Tapi dalam resolusi ini Jerman membolehkan mobil listrik maupun mesin alternatif lainnya untuk tetap eksis.

Foto - Jerman Akan Larang Penjualan Mobil Bensin Dan Diesel 2030
Mobil listrik siap gantikan posisi mobil bermesin konvensional

"Jika persetujuan Paris untuk menekan pemanasan global akibat emisi disikapi secara serius maka tidak boleh ada lagi mobil baru bermesin konvensional yang boleh beredar di jalan setelah 2030,” ujar Oliver Krischer, seorang anggota parlemen Jerman. 

BACA JUGA

Hal ini kian buruk mengingat Jerman adalah salah satu negara yang jadi poros otomotif dunia, yang mana terdapat pabrik-pabrik otomotif di sana. Semoga saja perkembangan mobil listrik bisa jadi penyeimbang atas aturan kontroversial ini.


Tags Terkait :
Mesin Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Volvo XC90 Facelift Resmi Dijual Rp 2,75 Miliar Di Indonesia, Simak Spesifikasinya

1 hari yang lalu

Berita
Sudah Diperkenalkan Tapi Belum Juga Dijual, Ini Kata Nissan Soal X-Trail Hybrid Mereka

1 hari yang lalu


Berita
Chery Tiggo 8 CSH Meluncur Resmi Pekan Depan, Intip Dulu Kehebatannya

1 hari yang lalu


Berita
Plus-Minus Chery Tiggo 8 CSH Alias Plug-in Hybrid

1 hari yang lalu

Berita
Jadi Mobil Hybrid Termurah Di China, Adakah Kemungkinan Wuling Hongguang Masuk Ke Indonesia?

1 hari yang lalu


Berita
Crossover Listrik Mazda EZ-60 Siap Meluncur Di Shanghai, Punya Jarak Tempuh Hingga 628 km.

1 hari yang lalu


Berita
Zeekr Siap Luncurkan SUV Listrik Mewah Dengan Jarak Tempuh 1.500 Km

1 hari yang lalu


Berita
BYD Sealion 07 DM Akan Hadir Di Cina, Tampil Berbeda Dengan Sealion Di Indonesia

1 hari yang lalu


Terkini

Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

36 menit yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

2 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

4 jam yang lalu


Berita
Ini Alasan Kenapa Harga Jeep Wrangler Mahal

5 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Siapkan Mobil Ramah Lingkungan Di Indonesia, Rocky Hybrid Bakal Jadi Pembukanya?

6 jam yang lalu