Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

K-Mover Ajak Pemilik Mobil Berwarna Silver Bergabung dan Jadi Member

Komunitas Mobil Silver alias K-MoVer hadir dengan konsep kekeluargaan yang siap mewadahi pengguna mobil berwarna silver dari merek dan jenis apapun.
Berita
Selasa, 11 Oktober 2016 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Komunitas Mobil Silver alias K-MoVer resmi mendeklarasikan diri sebagai wadah tempat berkumpulnya pemilik mobil berwarna silver.  Untuk mengukuhkan hari jadinya pun K-Mover menggelar mini touring untuk Deklarasi Nasional.

"Konsep awal K-MoVer ini adalah kekeluargaan, jadi pada saat kopdar tidak cuma member saja tetapi juga keluarga nya, sehingga terjalin persaudaraan yang erat diantara member," jelas Sigit Anjar selaku ketua umum K-MoVer dalam keterangan resminya (6/10).

Bertempat di Brew & Bite Cafe Trans Studio Mall Bandung, komunitas yang terdiri dari berbagai merek mobil ini melangsungkan acara Deklarasi Nasional pada tanggal 1 & 2 Oktober 2016. Acara dihadiri beberapa member dari Tangerang, Jakarta, Bekasi, Depok dan Cikarang yang sekaligus touring bersama ketempat acara. 

Sesampainya di Bandung, di sela istirahat dan ramah tamah member diadakan pemutaran video kopdar sebelum deklarasi. "Alasan kami adakan mini Family Touring ke Bandung, disana nanti member dan keluarga nya bisa kopdar sekaligus refreshing setelah sepekan beraktifitas," imbuh Edi Suhana Sekjen K-MoVer.

K-Mover berharap akan terus punya personil baru seiring banyaknya pemilik mobil warna silver. Mereka pun mengajak siapapun yang minat untuk gabung dengan melihat dan bergabung lebih dulu di akun fanpage facebook resmi K-Mover. Apalagi dengan konsep utama kekeluargaan, K-Mover diproyeksi akan cepat tumbuh jadi komunitas yang solid.


Tags Terkait :
K-MOVER Komunitas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
K-Mover Ajak Pemilik Mobil Berwarna Silver Bergabung dan Jadi Member

Komunitas Mobil Silver alias K-MoVer hadir dengan konsep kekeluargaan yang siap mewadahi pengguna mobil berwarna silver dari merek dan jenis apapun.

9 tahun yang lalu


Bus
Lima Tips Pilih Bus Listrik

Perlu didikung manajemen operasional yang lebih rapi dibandingkan mengoperasian bus mesin fosil

2 minggu yang lalu


Berita
Daihatsu Eksis Di Ajang JMS 2025, Bawa Midget Legend Hingga Kendaraan Masa Depan

aihatsu kembali berpartisipasi pada ajang Japan Mobility Show 2025 yang diselenggarakan pada 29 Oktober 2025 hingga 9 November 2025 mendatang.

3 minggu yang lalu


VIDEO: Crash Test Jetour T2 (ASEAN NCAP)

Jetour T2 berhasil menjalani Crash Test yang telah diuji tabrak di lembaga ASEAN NCAP

Crash Test | 1 hari yang lalu

VIDEO: Crash Test Kia EV5 (Euro NCAP)

Kia EV5 telah menjalani uji tabrak yang dilaksanakan oleh Euro NCAP.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Berita
Inilah Ragam Keseruan Di Booth Mitsubishi Dalam GJAW 2025

Rayakan 55 tahun di Indonesia, booth Mitsubishi GJAW 2025 usung tema interaktif. Simak jajaran produk andalan dan program penjualan menarik yang ditawarkan.

1 hari yang lalu

Berita
BBM Punya Kadar Etanol Tinggi di Indonesia? Suzuki Sudah Siap Dengan Varian Flex Fuel

Suzuki menyiapkan mobil-mobil yang sudah bisa menggunakan BBM dengan kadar etanol tinggi. Salah satunya Fronx Flex Fuel.

2 minggu yang lalu


Berita
Kena Tilang ETLE Kini Bisa Bayar Di Tempat

Semua berdasarkan proses digital dari peralatan baru

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

51 menit yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

1 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

1 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

2 jam yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

3 jam yang lalu