Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Bugatti Merecall Hampir Seluruh Veyron Yang Pernah Dijual

Berita
Jumat, 15 April 2016 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Bugatti dikbarkan baru saja melakukan pemanggilan kepada hampir seluruh pemilik Veyron. Kabar ini didapatkan dari US National Highway Traffic Safety Administration (NHTSA). Melalui website NHTSA, diketahui bahwa seluruh Veyron yang pernah dijual oleh Bugatti mengalami masalah termasuk Veyron 16.4, Veyron Grand Sport dan Veyron Super Sport.

Permasalahan pertama adalah indikator bahan bakar yang tidak sesuai dengan jumlah bahan bakar yang ada di dalam tangki. Hal seperti ini dangat membahayakan karena bisa saja mobil kehabisan bahan bakar saat melaju di jalan raya dan mengakibatkan kecelakaan bagi pengguna jalan lainnya. Apalagi kejadian ini terjadi saat Anda sedang melaju di atas 300 km/h. Sebagai pengingat, mobil ini dapat melaju lebih dari 400 km/jam  

Kemudian ada masalah lainnya yaitu pada kabel aki yang mengalami korosi. Korosi pada kabel ini akan menjadi masalah serius di saat kabel aki bersuhu tinggi dan meningkatkan risiko kebakaran.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Bugatti Veyron Recall
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Membuat Hypercar Jauh Lebih Mudah Dibanding Menciptakan Mobil Ekonomis

6 tahun yang lalu

Berita
Tourbillon, Mobil Hybrid Pertama Dari Buggati Dengan Letupan Daya 1.700an Hp

4 bulan yang lalu


Berita
Bugatti Menambah Fasilitas Untuk Produksi Mobil Hybrid

1 tahun yang lalu


Berita
Nekat, Suzuki Celerio Disulap Menjadi Bugatti Veyron

3 tahun yang lalu


Berita
Bugatti Bolide Melakukan Debut Dunianya!

4 tahun yang lalu


Berita
Kenal Lebih Dekat Mobil Terkencang di Dunia. SSC Tuatara Sang Pemenggal Rekor Chiron.

4 tahun yang lalu

Berita
Cristiano Ronaldo Pesan Bugatti Seharga RP 145 Miliar

4 tahun yang lalu


Truk
Jika Pembuat Supercar Bikin Truk, Seperti Ini Wujudnya

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
KIA EV3, Di GJAW 2024 Baru Tahap Perkenalan

5 jam yang lalu


Berita
Selama GJAW 2024, Nissan Beri Diskon Hingga Rp 75 juta

5 jam yang lalu


Berita
Honda Tawarkan Bunga 0 persen Hingga Grand Prize Trip Ke Vietnam Untuk Penjualan Selama GJAW 2024

8 jam yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

9 jam yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

9 jam yang lalu