Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Spy Shot : Jeep Cherokee Facelift 2016

Masih mempertahankan tampak depan yang sama dengan saat ini, Jeep Cherokee akan memproduksi varian faceliftnya. Apa saja saja yang akan berubah?
Berita
Selasa, 14 Juli 2015 08:00 WIB
Penulis : Valentino Ratulangi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Untuk kali pertama, Jeep Cherokee 2016 berhasil terdeteksi kamera mata-mata saat sedang melakukan pengetesan di sebuah jalan raya Michigan, Amerika Serikat.

Uniknya, model facelift yang sengaja disamarkan ini terlihat mempertahankan tampilan depan yang kontroversial, sama seperti produksi saat ini. Hal tersebut tidak terlalu mengejutkan karena CEO Jeep sendiri, Mike Manley, baru-baru ini pun mengisyaratkan hal tersebut.

Perubahan pada bagian eksterior mobil sangat sulit terlihat, namun rumor yang beredar adalah mobil ini akan dibekali dengan mesin 4 silinder baru. Sedangkan untuk varian Trailhawk akan menggunakan mesin turbo, sama dengan yang digunakan Dodge Dart.

Jeep Cherokee rencananya akan memperkenalkan versi facelift ini pada pertengahan 2016. Hal ini artinya masih menyisakan cukup banyak waktu bagi produsen mobil asal Amerika Serikat tersebut untuk membenahi beberapa area sebelum dilempar ke publik.

BACA JUGA
  

Tags Terkait :
Jeep Cherokee Facelift 2016
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
170.000 Mobil Listrik Hyundai Group Kena Recall, Bermasalah Dalam Pengisian Daya

Hyundai Group menarik kembali 170 ribu mobil listrik mereka karena ada masalah pada software untuk pengisian dayanya.

1 tahun yang lalu


Berita
Jeep Grand Cherokee Resmi Diluncurkan, Harga Rp 1,755 Miliar Off-the road (15 FOTO)

Jeep Grand Cherokee generasi terbaru resmi meluncur di Indonesia melalui APM-nya, PT Das Indonesia Motor.

2 tahun yang lalu


Berita
Jeep Upayakan Perakitan Lokal di Indonesia

Agen Pemegang Merk kendaraan merk Jeep di Indonesia, DAS Indonesia Motor mendapatkan kesempatan kunjungan resmi dari Sekertaris Umum Bapak Kukuh Kumara

2 tahun yang lalu


VIDEO: Crash Test Jeep Grand Cherokee (Euro NCAP)

Jeep Grand Cherokee sukses menjalani uji tabrak dengan baik.

Crash Test | 2 tahun yang lalu


Berita
Rekor Baru, 29 Ribu Mobil Kena Recall di Korea Selatan

Ada masalah yang dialami oleh 7 produsen roda empat di Negeri Ginseng. Apa penyebabnya?

3 tahun yang lalu


Berita
Setelah Wrangler, Grand Cherokee Juga Kena Recall Karena Masalah Lampu Utama

Setelah model Jeep Wrangler Hybrid mendapatkan recall,

3 tahun yang lalu


Berita
Belasan Ribu Unit Jeep Cherokee Baru Harus Direcall Karena Masalah Ini

Jeep Cherokee lansiran 2021 harus langsung ditarik kembali karena masalah yang dapat menyebabkan mobil terbakar.

4 tahun yang lalu


Berita
Puluhan Ribu Jeep Grand Cherokee Terkena Recall, Apa Masalahnya?

Jeep Grand Cherokee mengalami masalah serius yang membuatnya memiliki resiko kebakar.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

6 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

7 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

10 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

12 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

13 jam yang lalu