Honda Lampaui Target Penjualan 2016, BR-V dan HR-V Jadi Paling Laris
Yang tadinya hanya pasang target 180.000 unit mobil untuk dijual selama 2016, Honda Indonesia malah sukses menjual 185.438 unit dari Januari-November 2016.
Yang tadinya hanya pasang target 180.000 unit mobil untuk dijual selama 2016, Honda Indonesia malah sukses menjual 185.438 unit dari Januari-November 2016.
Walau belum ada rilis videonya di channel YouTube ASEAN NCAP, Honda sudah menyebut bahwa Civic Turbo berhasil mengantongi 5 bintang.
Inilah hasil polling kami yang pertama dipublikasi. Mana yang lebih disukai, Honda Civic Turbo sedan atau hatchback?
Dengan beragamnya varian mesin, Avancier yang tadinya khusus untuk Tiongkok tak menutup kemungkinan akan melanglang buana.
Harga Pertamax di wilayah DKI Jakarta, Jawa Barat, Banten dan sekitarnya yang sebelumnya dibanderol Rp 7.350 per liter, mulai sekarang menjadi Rp 7.600 per liter.
Honda Civic generasi ke-10 berhasil meraih gelar “Overall Best Buy of The Year” dua tahun berturut-turut dari Kelley Blue Book Awards (2016-2017).
Honda Civic Turbo Coupe diperkenalkan di Amerika Serikat,. Mobil ini resmi dinamai Honda Civic Si dan mulai dijual pada 2017 mendatang.
Honda telah menjual 168.937 unit selama tahun 2016, dan BR-V tetap jadi yang paling laku.
Pada seri terakhir ISSOM 2016 yang sekaligus penyerahan gelar untuk para juara, Honda menampilkan Honda Civic Turbo Racing Concept, yang merupakan mobil All New Honda Civic Turbo ala balap.
Kota Batam akhirnya jadi kota pertama di wilayah Sumatera dan yang pertama di luar Pulau Jawa yang meluncurkan produk BBM Pertamax Turbo.
Belasan ribu unit mobil berhasil dijual Honda Prospect Motor per bulan selama 2016 dan BR-V selalu meningkat penjualannya.