Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

Ketahui Efek Ban Yang Sudah Dalam Keadaan Keras

Tidak hanya Kembangan ban yang sudah tipis, namun komponen ban mobil juga memiliki usia pakai. S
Tips
Senin, 19 Agustus 2024 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Tidak hanya kembangan ban yang sudah tipis, namun komponen ban mobil juga memiliki usia pakai. Setidaknya, komponen ini dipakai maksimal 5 tahun pakai setelah tahun produksinya.

Jika melampaui masa waktu tersebut, maka komponen ban akan menjadi keras. Lantas, komponen ban yang keras tentu akan mempengaruhi performa dari ban itu sendiri.

Ilustrasi ban

Abeng selaku pemilik bengkel ban Victory Auto Sport di Kawasan Tangerang Selatan menjelaskan bahwa ban yang keras akan mempengaruhi grip yang tidak optimal.

"Konsekuensi dari kompon ban yang mulai keras adalah grip ban mobil ke aspal akan berkurang," ujar Abeng saat dihubungi oleh tim OtoDriver beberapa waktu lalu.

BACA JUGA

Masih menurutnya, jika daya cengkeram berkurang tentu akan mempengaruhi pengendalian mobil itu sendiri.
"Daya cengkeram ke aspal berkurang, ini bisa berbahaya saat mobil melakukan manuver yang mendadak atau pengereman keras," tambahnya.

Artinya, ban sudah tidak lagi menapak dengan baik ke aspal. Mau tidak mau, pengguna mobil harus mengganti komponen baru karena ban tersebut tidak bisa dikembalikan ke kondisi awal.

Nah bagi Anda yang tidak mengetahui umur ban, pada dinding ban, umumnya tertera 4 digit produksi ban. 2 digit pertama merupakan minggu produksi dan 2 digit selanjutnya merupakan tahun produksi. (AW).


Tags Terkait :
Tips Ban
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Perhatikan Selalu Tekanan Ban Agar Perjalanan Selamat

Ada tiga tindakan mudah untuk pantau kondisi ban selama di perjalanan liburan

1 hari yang lalu


Truk
Ramp Check Mandiri Ala Isuzu Untuk Keamanan Masa Nataru

Demi memastikan kendaraan beroperasi dengan baik sekaligus nyaman dikendarai

1 hari yang lalu


Berita
Menjajal Lini Lengkap Kendaraan Hybrid Toyota Di Lombok NTB

Dengan mengusung tema “Exciting Journey Toward The Future”, PT Toyota-Astra Motor (TAM) mengajak 48 jurnalis nasional merasakan langsung performa jajaran Hybrid Electric Vehicle

1 hari yang lalu

Berita
Wuling New Alvez 2025 Resmi Meluncur, Harga Mulai Rp217 Juta

Wuling New Alvez 2025 resmi meluncur membawa pembaruan desain dan fitur canggih ADAS. Simak daftar lengkap harga Wuling New Alvez 2025 mulai dari Rp217 juta.

4 hari yang lalu


Terkini

Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

13 menit yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

1 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

1 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

2 jam yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

3 jam yang lalu