Beranda Tips

Kemenperin Harapkan IMX 2023 Bawa Semangat Kreativitas Anak Muda untuk Era Teknologi Terbaru

Tips
Rabu, 20 September 2023 13:30 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman
Tips - Kemenperin Harapkan IMX 2023 Bawa Semangat Kreativitas Anak Muda untuk Era Teknologi Terbaru


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER- Kementerian Perindustrian Republik Indonesia (Kemenperin) menyambut baik gelaran OLX IMX 2023.

Direktur Industri Maritim Alat Transportasi dan Alat Pertahanan, R. Hendro Martono. Hendro menyatakan, diharapkan acara ini membawa semangat kreativitas, dan inovasi setiap anak muda untuk menyambut era baru dalam peralihan industri otomotif. 

"Dengan peralihan tren yang ada tentu dapat menunjang pertumbuhan positif ekonomi Indonesia saat ini," katanya, beberapa waktu lalu di Jakarta. 

Sejalan dengan perkembangan industri kendaraan bermotor, industri modifikasi dalam negeri juga berpotensi memberi nilai tambah melalui kreativitas dan inovasi serta mendatangkan multiplier effect dengan berkembangnya industri komponen kendaraan aftermarket berskala IKM. 

BACA JUGA

Kemenperin sendiri telah menginisiasi terbitnya Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) Bidang Industri Kendaraan Modifikasi yang memuat Program Pelatihan Berbasis Kompetensi Bidang Industri Modifikasi.

"Dalam upaya tersebut, tentunya mesti dibarengi dengan peningkatan kompetensi SDM industri modifikasi dalam menjawab tuntutan perkembangan dan tren termasuk peluang memasuki era elektrifikasi. Untuk itulah, Kemenperin bersama asosiasi modifikasi NMAA menyiapkan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) jasa industri modifikasi kendaraan bermotor yang juga sekaligus mendukung program Indonesia Bersih melalui kendaraan listrik,” lanjut Hendro.

Selain itu, Ketua MPR RI sekaligus Ketua IMI Pusat, Bambang Soesatyo memberikan pesan, sebagai wadah pemersatu semua lini industri modifikasi, aftermarket, dan lifestyle di Indonesia.

"Gelaran keenam IMX membuktikan bahwa kolaborasi jadi peran penting mempersiapkan banyak tantangan baru di depan. Indonesia dikenal banyak melahirkan kreator di berbagai ranah industri kreatif," ujarnya. 

"Sejak 2018 kita menjadi saksi bagaimana industri kreatif terutama modifikasi aftermarket Indonesia terus mengalami perkembangan signifikan," tambahnya lagi. (AAR)

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
IMX 2023 Modifikasi Aftermarket Kreativitas Kemenperin
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Kemenperin Harapkan IMX 2023 Bawa Semangat Kreativitas Anak Muda untuk Era Teknologi Terbaru

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Ajang Modifikasi Membuka Peluang Pengembangan Kendaraan Listrik.

1 tahun yang lalu


Berita
Dijual Akhir Tahun, Rangga Concept Hadir Sebagai Pick Up dan Sasis Only

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Rangga Concept Hadir Sebagai Cafe Berjalan di IMX 2023

1 tahun yang lalu


Berita
Banyak Kegiatan Seru, Gelaran OLX IMX 2023 Kembali Hadir Akhir Bulan Ini

1 tahun yang lalu


Berita
Wuling Tampilkan Versi Modifikasi Air ev dan Alvez di Ajang IMX 2023

1 tahun yang lalu


Berita
Maxdecal Hadirkan Stiker Berkualitas, Lindungi Cat Mobil

1 tahun yang lalu


Berita
Paint Protector Film (PPF) dan Stiker Brand Indonesia Unjuk Gigi di Gelaran Akbar Modifikasi Dunia

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Michelin Merilis Ban Baru Yang Ramah Lingkungan, Hemat Hingga 24 Persen

5 jam yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

6 jam yang lalu


Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

7 jam yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

1 hari yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

1 hari yang lalu