Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

Walah, Mobil Anda Belum Pakai ABS? Ini Teknik Pengeremannya

Buat Anda yang mengemudikan mobil belum dilengkapi sistem pengerman ABS, berikut tiga cara yang tepat agar tetap aman.
Tips
Senin, 8 Juli 2019 11:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

ABS atau Anti-lock Braking System sudah menjadi fitur jamak yang ditemui pada unit mobil modern. Namun sampai saat ini masih terdapat beberapa model yang belum mengusung teknologi keselamatan ini. Kendaraan non ABS termasuk pula mobil lawas yang sebagian besar masih aktif digunakan sampai saat ini.

“Menggunakan mobil dengan fitur ABS jauh lebih aman jika dibanding tanpa ABS. Kemungkinan ban terkunci pada saat proses pengereman keras dapat dianulir,” terang Asep Rianto, salah satu pegiat Safety Driving yang banyak membagikan ilmunya pada driver yang ada di pertambangan.

Baca juga: FIRST DRIVE: Peugeot 5008 GT Line

Pria yang akrab disapa Hale ini mengatakan bahwa terdapat teknik pengereman yang harus diperhatikan pengguna mobil non ABS

  1. Teknik Treshold

Pengereman dilakukan dengan cara menahan  tekanan pedal sekitar 90% (mengambang) atau tidak sampai mengunci,sehingga ban masih dapat dibelokkan.

       2. Teknik Stab

Melakukan pengereman dengan menekan dan melepas kembali secara berulang-ulang dengan cepat. Dengan demikian, maka kemungkinan ban akan terkunci saat pengereman jadi lebih kecil.

Teknik ini paling ideal dilakukan pada mobil yang masih menganut sistem drum brake atau rem tromol. Namun demikian, sebelumnya perlu latihan dengan didampingi oleh orang uang ahli dalam bidang tersebut.

       3. Teknik Squeeze

Metode pengereman ini mirip dengan pengereman Stab yakni dengan menekan pedal rem, lepas dan tekan kembali berulang-ulang tapi dengan perlahan.


Tags Terkait :
Rem ABS Fitur
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Mitsubishi Fuso Punya Tractor Head Berbanderol Rp 943 Jutaan

Diklaim lebih nyaman sekaligus efisien dalam pengoperasian

2 bulan yang lalu

Berita
Tahun 2027 Mobil Listrik Buatan Tiongkok Wajib Satu Pedal, Ini Penyebabnya

Harus didukug sistem pengereman serta regenerasi energi yang baru.

4 bulan yang lalu


Berita
Beberapa Peningkatan Yang Bikin New Mitsubishi Xpander Lebih Modern

New Mitsubishi Xpander resmi dijual di tanah air. Ada beberapa peningkatan yang membuatnya lebih modern. Berikut detailnya.

5 bulan yang lalu


Berita
Kupas Tuntas Fitur Keselamatan Di Suzuki Fronx

Suzuki Fronx resmi meluncur di Indonesia.

5 bulan yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

Dibanderol Rp 480 juta (off the road) sudah termasuk AC charger.

7 bulan yang lalu


Berita
Genap Umur 5 Tahun, Mitsubishi Xpander Cross Jadi Crossover MPV Paling Advance Di Kelasnya

Selama 5 tahun itu, Xpander Cross mengalami berbagai upgrade yang menjadikannya sebagai crossover MPV paling advance di kelasnya.

9 bulan yang lalu

Berita
Kenal Lebih Dekat Sistem Pengereman Canggih Wuling Almaz Hybrid

Rangkaian ADAS yang disematkan ini umumnya adalah fitur safety aktif yang kadang salah satu fitur pada ADAS ini mampu mengoreksi pengendara dan memberikan keamanan berkendara yang lebih baik.

11 bulan yang lalu

Berita
Mitsubishi XForce Berdesain Kuat Dan Punya Fitur Yang Cocok Untuk Indonesia

XForce punya desain kuat dan dilengkapi dengan fitur yang sesuai dengan kondisi jalanan Indonesia

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

3 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

4 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

6 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

8 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

9 jam yang lalu