Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

Jangan Lupa Ganti Oli Sebelum Mudik!

Namun, tentunya ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika hendak mudik menggunakan mobil pribadi. Salah satunya adalah oli mesin.
Tips
Senin, 20 Mei 2019 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Momen mudik Lebaran akan berlangsung tak lama lagi. Berbagai moda transportasi tentunya menjadi pilihan tersendiri untuk pulang ke kampung halaman. Salah satunya adalah mobil pribadi.

Namun, tentunya ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika hendak mudik menggunakan mobil pribadi. Salah satunya adalah oli mesin.

Mukmin selaku teknisi di bengkel Victory Auto Sport menjelaskan hal ini tentunya menjadi sangat penting apalagi mobil akan melakukan perjalanan jauh.

“Oli menjadi sangat penting kita dibawa mudik. Karena tingkat stress mesin akan lebih meningkat ketimbang pemakaian dalam kota,” ujarnya ketika diwawancarai di bengkelnya yang berlokasi di kawasan Tangerang Selatan, Banten (19/5).

Ia juga menyarankan agar melakukan pengecekan kapan oli mobil terakhir diganti. “Sebelum mudik, cek kapan oli terakhir dilakukan penggantian. Jika telah melewati batas tempuh yang dianjurkan, segera ganti olinya,” lanjut Mukmin.


Tags Terkait :
Tips Mudik 2019 Ramadhan 2019 Oli
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Mudik Pakai Sedan? Simak Tipsnya Berikut ini

Momen mudik Lebaran 2019 sudah dimulai, bagi pengguna sedan maka simak dahulu tips-nya berikut ini.

6 tahun yang lalu


Berita
Shop&Drive Siap Periksa 11 Titik di Mobil Sebelum Mudik

Jika tidak mengerti mengenai teknis pengecekan mobil, pemudik bisa membawa mobilnya ke Astra Shop&Drive yang menghadirkan sejumlah promo menarik.

6 tahun yang lalu


Tips
Jangan Lupa Ganti Oli Sebelum Mudik!

Namun, tentunya ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika hendak mudik menggunakan mobil pribadi. Salah satunya adalah oli mesin.

6 tahun yang lalu


Tips
Wajib Cek Kondisi AC Sebelum Mudik

AC dingin dan nyaman saat mudik mutlak diperlukan.

6 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Manjakan yang Akan Mudik Dengan 4 Jurus ini

Dengan tajuk program "Lebaran Care Campaign", Mitsubishi telah mempersiapkan layanan aftersales untuk memudahkan para konsumen dalam melakukan mudik.

6 tahun yang lalu


Tips
Menambah Kenyamanan Mobil Untuk Digunakan Saat Lebaran

Ada sejumlah tips yang bisa menambah kenyamanan berkendara yang dapat dilakukan sendiri di rumah.

6 tahun yang lalu


Tips
Jangan Mudik Kalau Belum Cek Komponen Cadangan Satu ini

Selain keempat ban utama pada mobil, ban serep pun memiliki peranan yang tidak kalah penting.

6 tahun yang lalu


Tips
Peran Co-Driver Saat Mudik Bukan Sekedar Teman Ngobrol

Co-driver punya peran jauh dari sekedar teman ngobrol.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

4 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

5 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

7 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

9 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

10 jam yang lalu