Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Tips

DFSK Glory Tercanggih Sudah Bisa Dipesan di GIIAS 2019

Belum ada harga resmi tapi sudah bisa dipesan dengan uang muka Rp 5 juta.
Tips - Sabtu, 27 Juli 2019 16:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Tak hanya menjanjikan fitur yang lebih advance dengan kehadiran i-Talk atawa fitur voice command pada model DFSK Glory 580, ternyata DFSK melakukan revisi pada unit SUV mid size miliknya tersebut.

“Kami melakukan segenap penyempurnaan salah satunya ada pada bagian transmisi CVTnya,” terang Ricky Humisar, Deputy Product Division Head DFSK beberapa waktu silam. “Kami melakukan pembenahan pada transmisi CVTnya dengan transmisi generasi terbaru,” imbuhnya.

Dengan transmisi baru tersebut, DFSK mengklaim bahwa ada perbaikan pada respons kendaraan terutama saat melakukan stop and go. “Dengan penyegaran ini, maka Glory 580 i-Auto akan lebih lincah dan gesit terutama saat melaku di jalanan perkotaan,” sambungnya.

BACA JUGA

Namun demikian, sampai saat ini banderol yang akan dicantelkan pada model ini belum terkuak juga, namun pihak DFSK mengatakan bahwa Glory i-Auto sudah bisa dipesan dengan tanda jadi Rp 5 juta.

 


Tags Terkait :
DFSK Glory 580 I-Auto GIIAS 2019
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
8 Teratas Compact SUV Terlaris, Yaris Cross Peringkat Dua, Bagaimana Creta dan HR-V?

9 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Mobil Cina Yang Ada Di Indonesia (Februari 2023)

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Medium SUV Terbaru (Mei 2022)

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Mobil Merek Tiongkok Terbaru (Mei 2022)

2 tahun yang lalu


Terkini

Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

2 jam yang lalu


Berita
BYD Cetak Dua Sejarah Besar Bulan Ini, Apa Saja?

2 jam yang lalu


Tips
Beberapa Penyebab Pendeknya Usia Shockbreaker

3 jam yang lalu


Berita
Tidak Mau Ketinggalan Dengan Brand China, Ford Siapkan EV Mungil Untuk 2027

5 jam yang lalu


Berita
Bukan Bule, Justru Orang Asia Pengguna Mobil Mewah Tahan Peluru Pertama Di Dunia

19 jam yang lalu