Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

LIBUR NATAL & TAHUN BARU: Pentingnya Cek Tekanan Angin Ban Ketika Mobil Ditinggal Berlibur

Demi terhindar dari gejala flat spot, maka wajib baca tips ini.
Tips
Selasa, 26 Desember 2017 13:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Liburan Natal dan tahun baru banyak dimanfaatkan banyak orang untuk berlibur. Destinasinya pun beragam. Dari luar kota hingga luar negeri. Maka tak jarang juga orang yang meninggalkan mobilnya dirumah dalam jangka waktu liburan akhir tahun ini.

Jika Anda salah satunya yang meninggalkan mobil di rumah, sebaiknya perlu memperhatikan tekanan angin ban yang bisa berkurang. Sumarmin selaku Head of Technical Service Division Auto 2000 Cilandak, Jakarta Selatan mengatakan bahwa jika mobil ditinggal dalam jangka waktu seminggu ternyata masih aman dan tidak ada isu angin ban berkurang.

"Tekanan angin pada ban sebelum mobil ditinggal liburan wajib diperiksa dahulu, sesuaikan dengan tekanan aturan pabrik. Karena kalau ditinggal lama, di atas dua mingguan tekanan angin akan berkurang," ujar Sumarmin kepada tim OtoDriver (26/12).

Sumarmin melanjutkan jika tekanan angin ban kurang saat mobil ditinggal, kemungkinan akan timbul flat spot. Apa itu flat spot? Istilah ini mengacu pada pengertian terjadinya permukaan ban yang rata sehingga tidak berbentuk bulat secara sempurna.

"Minimal tekanan sesuai spek saat mobil mau ditinggal, jangan kempis. Kalau mau dilebihkan juga tidak apa-apa, karena ban berpotensi timbul flat spot jika kempis dalam waktu lama,” tambah Sumarmin.


Tags Terkait :
Ban Tekanan Angin Tips
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

1 hari yang lalu


Tips
Perhatikan Selalu Tekanan Ban Agar Perjalanan Selamat

Ada tiga tindakan mudah untuk pantau kondisi ban selama di perjalanan liburan

1 hari yang lalu


Truk
Ramp Check Mandiri Ala Isuzu Untuk Keamanan Masa Nataru

Demi memastikan kendaraan beroperasi dengan baik sekaligus nyaman dikendarai

1 hari yang lalu


Berita
Catat Tanggal Diskon Tarif Tol Jasa Marga Di Libur Nataru

Perlu diingat untuk selalu memastikan saldo kartu pembayaran tol cukup agar tidak menimbulkan antrean

1 hari yang lalu

Tips
Delapan Langkah Mengecek Ban Supaya Aman Di Jalan

Semua bisa dilakukan sendiri tanpa bantuan orang lain

1 bulan yang lalu


Truk
Toyota 52-3TD45, Si Kecil Bertenaga Gahar Penarik Beban

Performanya memang dibuat untuk perkasa meski tak bisa melaju cepat

2 bulan yang lalu


Berita
Pabrikan Ban Jepang Bikin Proyek Ban Anti Aus

Diproyeksikan agar menjadi ban yang lebih ramah lingkungan.

2 bulan yang lalu


Truk
Kenapa Kecelakaan Truk Akibat Rem Blong Masih Saja Terjadi?

Bukti tidak ada penanganan serius soal kelaikan teknis truk di jalan.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Mengenal Lebih Dekat Dengan Range Extender Electric Vehicle (REEV)

REEV disebut sebagai jembatan untuk merasakan kelembutan dan kesenyapan EV tanpa ada range Anxiety.

5 jam yang lalu


Berita
Ini Rahasia Mengapa Mobil BYD Bisa Sangat Murah, Kami Intip Ke Pabriknya

BYD memiliki pabrik megah di Zengzhou. Kami berkesempatan melihat langsung.

11 jam yang lalu


Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

12 jam yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

13 jam yang lalu


Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

22 jam yang lalu