Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Truk

Scania Luncurkan Truk Gandeng untuk Perkebunan Tebu dan Gandum di Brasil

Truk
Selasa, 31 Oktober 2017 11:50 WIB
Penulis : ZCH1708


Pabrikan truk dan bus asal Swedia, Scania, meluncurkan truk gandeng untuk angkutan di sektor pertanian Scania Super Road Train R 620 6x4. Truk ini dibekali mesin diesel V8 berkapasitas 16.000 cc yang terkenal andal dengan kaki-kaki tidak kurang dari 11 axle dengan daya angkut hingga 91 ton. 

Truk ini dirancang memenuhi kebutuhan dunia usaha di Brasil, khususnya yang bergerak di sektor agrikultur yang membutuhkan sarana angkut berkapasitas besar dan bandel, misalnya sektor perkebunan tebu dan gandum.

Salah satu perusahaan yang menjadi pelanggan dan membeli truk ini adalah Usina Sao Martinho, perusahaan penggilingan tebu di Brasil. Perusahaan ini membeli 12 unit Scania Super Road R260 6x4.

BACA JUGA


 


Tags Terkait :
Scania Truk Gandeng Brasil
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Scania Luncurkan Truk Gandeng untuk Perkebunan Tebu dan Gandum di Brasil

7 tahun yang lalu


Bus
Sasis Bus “Quad Axle” Berpeluang Masuk Indonesia?

11 bulan yang lalu


Berita
Gandeng Transjakarta, Scania Siap Hadirkan Bus Listrik Di Indonesia

4 tahun yang lalu


Bus
Sejarah Bus Tipe Lower Deck di Indonesia (I), Awalnya Impor Dari Jepang

4 tahun yang lalu


Bus
Scania Raih Rekor Pesanan, 481 Unit Bus Euro 6 untuk Armada BRT TransMilenio

5 tahun yang lalu


Berita
United Tractors Gelar Kontes Pengemudi Bus dan Truk Scania

7 tahun yang lalu


Bus
Lebih Dekat dengan Bus Low Floor Terbaru Transjakarta, Scania K250UB

8 tahun yang lalu


Truk
Australian Road Train, Truk Gandeng Terpanjang Dan Terberat Di Dunia

4 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

5 jam yang lalu


Truk
Mercedes-Benz eEconic, Cukup Seminggu Sekali Charging-nya

1 hari yang lalu


Pikap
Ternyata Toyota ‘Rangga’ Sudah Dipakai Balap Di Thailand

2 hari yang lalu


Bus
Ada Sleeper Bus Baru Rute Malang-Jakarta dari Juragan 99 Trans, Segini Harga Tiketnya

2 hari yang lalu


Pikap
Tesla Cybertruck, Pikap Paling Aman Di Dunia?

4 hari yang lalu