Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaMobil Listrik

Volkswagen Siapkan SUV Legendaris Scout Versi Listrik

Merek Scout yang melegenda kini bakal dihidupkan kembali. Namun hadir dalam wujud electric. Simak bocorannya
Mobil Listrik
Minggu, 26 Februari 2023 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Volkswagen berencana memproduksi mobil listrik dari keluarga model Scout dalam jumlah banyak. Hal tersebut membuat perusahaan menggarap pabriknya sendiri di Amerika Serikat dan tidak berkolaborasi dengan mitra untuk memproduksi mobil listrik (EV) tersebut.

Seperti dilansir Reuters, Volkswagen mengatakan Mei lalu pihaknya berencana untuk memperkenalkan kembali merek Scout off-road.

Volkswagen secara resmi mengakuisisi merek Scout. Mobil ini pertama kali diproduksi pada awal 1960-an oleh International Harvester. Volkswagen kemudian membuat perusahaan independen terpisah yang akan memproduksi truk pick-up listrik dan SUV off-road Scout mulai 2026 untuk pelanggan di AS.

Sebelumnya dikabarkan bahwa Volkswagen akan bekerja sama dengan Foxconn dan Magna untuk membangun pabrik bersama.

Sebagai informasi, produsen asal Jerman itu sudah memperluas pabriknya di AS yang terletak di Chattanooga, Tennessee, untuk memproduksi ID. Buzz.

Namun, seorang sumber mengatakan kepada Reuters Mei lalu, bahwa truk dan SUV Scout yang akan diproduksi membutuhkan platform baru dan pabrik di Chattanooga tidak memiliki cukup ruang untuk produksi Scout.

Seorang juru bicara Volkswagen mengatakan bahwa keputusan belum dibuat apakah pihaknya akan membuka pabrik untuk Scout, tetapi yang pasti produksi tetap akan dimulai pada 2026 seperti yang dinyatakan sebelumnya.


Tags Terkait :
Scout SUV Volkswagen
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Volkswagen Hadirkan Kembali Scout EV Lebih Cepat Dari Perkiraan

Pengembangan dilakukan di Magna Styer sebagai SUV EV dengan kemampuan off-road handal

1 tahun yang lalu


Tips
Kombi Elektrik Dipastikan Meluncur Juni 2024, Jarak Tempuh 482 KM

Volkswagen ID.Buzz adalah generasi penerus van ikonik VW yang akan diluncurkan 2 Juni 2024 mendatang. Sebelum peluncurannya, berikut bocoran spesifikasinya

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Volkswagen Siapkan SUV Legendaris Scout Versi Listrik

Merek Scout yang melegenda kini bakal dihidupkan kembali. Namun hadir dalam wujud electric. Simak bocorannya

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Reborn Scout EV Mengacu Pada Model SUV Klasik

Volkswagen membocorkan sebuah proyek kendaraan sport utility vehicle (SUV) VW Scout khusus untuk pasar Amerika Serikat sebagai penantang pabrikan lokal Ford dan Rivian EV.

3 tahun yang lalu


Pikap
Volkswagen Akan Membuat Pikap Double Cabin Listrik

Bakal dipasarkan untuk Eropa dan Amerika. Namun untuk Negeri Paman Sam, akan dipasarkan dengan nama Scout.

3 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Scout EV Hadir Untuk Nostagia dan Penantang Mercedes G-Class EV?

Scout EV digadang akan jadi SUV EV yang bersaing dengan Mercedes EQG

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
VW Kombi Bertenaga Listrik Bakal Mulai Dijual 2023 Mendatang

Model legendaris yang bakal hadir kembali dalam versi modern. Kali ini Kombi bakal ditenagai oleh listrik sepenuhnya. Simak bocorannya.

3 tahun yang lalu


Berita
Jumpa Dengan Daihatsu Taft Tertua Di Indonesia

Taft F10 diketahui sebagai SUV Daihatsu tertua di Indonesia dan kami menjumpainya dalam kondisi apik

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

48 menit yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

2 jam yang lalu


Berita
Honda Mulai Menggunakan Logo Baru Pada 2027, Ini Sejarahnya Hingga Logo Kelima

Logo baru ini menggantikan yang lawas dan nampak lebih sederhana dengan hilangnya frame kotak yang membingkai huruf sakral H.

2 jam yang lalu


Berita
iCar V27 Resmi Dirilis, SUV Offroad Listrik Yang Bakal Hadir di Indonesia

iCar akan berjualan di tanah air dengan mengusung nama iCaur. Ada beberapa model yang sepertinya bakal dipamerkan dan dijual termasuk V27 yang merupakan model terbesarnya.

9 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Wuling Darion Hemat Dan Lega Untuk Liburan Bersama Keluarga

Wuling Darion PHEV merupakan mobil keluarga terbaru dari Wuling yang punya dimensi besar dan kursi baris kedua yang memanjakan penumpang.

10 jam yang lalu