Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Mobil Listrik

Kini Beli Tesla Bisa Lewat Tokopedia!

Merek Tesla kini sudah hadir di Indonesia
Mobil Listrik - Kamis, 12 November 2020 06:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Merek Tesla kini sudah hadir di Indonesia. Walau demikian, kepemegangan distribusi mobil ini masih berada di bawah importir umum Prestige Image Motorcars.

Akan tetapi, kini membeli mobil Tesla semakin mudah. Tidak perlu datang lagi ke dealer karena kini Tesla tersedia di aplikasi e-commerce Tokopedia.

BACA JUGA

Dalam aplikasi tersebut, tersdia satu model Tesla saja, yakni Model 3. Disebutkan booking fee mobil listrik canggih ini berkisar Rp 100 jutaan.

Tidak hanya itu, tersedia 5 pilihan warna, yakni Midnight Silver Metallic, Deep Blue Metallic, Red Multi Coat, Pearl White Multi Coat, dan Solid Black. Sementara untuk model S dan Model X belum tersedia pada aplikasi ini.

Untuk harga jualnya, Tesla Model 3 sendiri terdapat tiga varian. Varian Standard Range dijual dengan harga Rp 1,5 milyar, varian Long Range Rp 1,8 Milyar, dan varian Performance mencapai Rp 2 milyar.


Tags Terkait :
Tesla
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyptec HT Pintu Gullwing Sepertinya Belum Bisa Dijual di Indonesia, Ini Tanggapan Bos GAC Aion

2 minggu yang lalu


Berita
Keren! Nissan Rilis Fitur Radar ADAS Anti Lane Hogger

4 minggu yang lalu


Berita
Inilah SUV Listrik Penantang Terkuat Tesla Model Y, Simak Spesifikasi dan Harganya

1 bulan yang lalu


Berita
Toyota Camry 2025 Salah Satu Mobil Paling Aman di Australia, Ini Buktinya

1 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 6 N 2025 Mirip Porsche 911 GT3 Sedang Diuji Coba, Berikut Bocorannya

1 bulan yang lalu


Berita
Di Luar Dugaan, Brand Asal Eropa Ini Masuk Urutan Ketiga Penjualan Mobil Elektrifikasi Global di Bawah BYD dan Tesla

2 bulan yang lalu


Berita
Bukan Tesla, Inilah Produsen Paling Banyak Menjual Mobil Listrik di Eropa

2 bulan yang lalu


Berita
Mulai Banyak di Jalan, Inilah Skema Kredit BYD Seal Selama 5 Tahun

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

1 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

11 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

13 jam yang lalu


Berita
Ingin Menyewa Mobil di Thailand? Butuh Persyaratan Ini, dan Segini Biaya Sewanya

1 hari yang lalu


Berita
Intermitten Jadi Fitur Terbesar Dalam Teknologi Wiper

1 hari yang lalu