Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Mobil Listrik

Ford Mustang E Mobil Listrik Terkencang di Dunia

Dengan tenaga listriknya, mobil ini mampu berakselerasi dari 0-100 km/jam hanya dalam waktu 3,5 detik.
Mobil Listrik - Kamis, 10 Desember 2020 06:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ford akhirnya merilis Mustang Mach-E GT Performance Edition. Mobil sport listrik ini diklaim sebagai yang tercepat dengan catatan waktu 3,5 detik ketika berakselerasi dari 0-100 km/jam.

Pembaruan dari varian Mustang listrik itu mampu menghasilkan tenaga maksimum 480 ps (358 kilowatt) dan torsi puncak mencapai 860 Nm. Tidak hanya itu, mobil ini mampu menjangkau jarak 378 km hanya dalam 1 pengisian baterai penuh.

BACA JUGA

Menawarkan lebih dari sekadar menambahkan "keuletan", Mustang Mach-E GT Performance Edition menampilkan komponen yang lebih sporty termasuk rem depan 19 inci dengan kaliper Brembo yang dicat merah.

Demi menghadirkan rasa pengendalian yang super nyaman, maka tersedia material Performance Grey ActiveX yang menampilkan jahitan metalik dan ada sisipan reflektif berlubang Miko unik. Panel instrument dipercantik dengan applique alumunium, sedangkan bagian belakang menggunakan lencana Performance Edition GT.

Mobil sport listrik ini sudah bisa dipesan mulai musim semi 2021 dan akan tersedia pada musim panas mendatang.


Tags Terkait :
Ford Mustang
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
60 Tahun Ford Mustang. Mobil Ini Punya Lampu Belakang Paling Konsisten Sekolong Jagad

4 bulan yang lalu


Berita
Sebagai Ikon Muscle Car, Ford Mustang Generasi Berikutnya Tidak Akan Hadir Sebagai EV

5 bulan yang lalu


Berita
Bumblebee Versi Listrik Bakal Meluncur 2026, Simak Bocorannya

5 bulan yang lalu


Berita
Ford Pastikan Kehadiran Mustang Terbaru 2025 Mendatang, Simak Bocorannya

6 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Rivian R2 Diserbu Pemesan. 68 Ribu Unit Ludes Di Bawah 24 Jam

7 bulan yang lalu


Berita
Inilah Mobil Listrik Dengan Tingkat Keselamatan Tertinggi di Australia

1 tahun yang lalu


Berita
Ford Kembali Laris, Inilah Model-Model Yang Diminati

1 tahun yang lalu


Berita
Chevrolet Corvette SUV Adalah Sebuah EV Murni?

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

4 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

8 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

14 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

18 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

20 jam yang lalu