Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Subaru BRZ 2025 Mengalami Kenaikan Harga Karena Tambahan Fitur, Ini Penjelasan Subaru Indonesia

Berita
Selasa, 17 September 2024 12:38 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


OTODRIVER - Subaru BRZ 2025 kini hadir dengan salah satu fitur terbaru khusus mode Sport. Perubahan ini mengakibatkan harga dari BRZ 2025 mengalami kenaikan hingga USD 1.100 atau Rp 16.9 juta di Amerika Serikat. 

Sebagai catatan, ubahan ini tergolong minor. Sama seperti model 2024, Subaru BRZ 2025 hanya mengalami perbedaan pada fitur terbarunya. Mobil asal jepang ini masih memiliki varian sama, yaitu premium, limited dan tS.

Semua varian itu sudah dilengkapi dengan standar transmisi manual enam percepatan, tetapi model limited dapat dilengkapi dengan transmisi otomatis enam percepatan. 

BACA JUGA
Subaru BRZ

Di Negeri Sakura sendiri, Subaru BRZ 2025 mendapat peningkatan pada suspensi. Namun, informasi resmi beredar di pasar AS, Subaru tidak menyebutkan adanya perubahan pada suspensi. 

Sementara di Indonesia, pangsa pasar penjualan mobil Subaru BRZ terbilang besar. Hal ini diungkapkan General Manager Marketing & Public Relations Subaru Indonesia, Ismail Ashlan.

Ia mengatakan, pasar mobil Subaru BRZ tidak pernah masuk urutan tiga besar di dunia. Hanya di Indonesia saja masuk urutan tiga besar. Meski demikian, ia juga mengatakan bahwa ubahan pada fitur tersebut hanya untuk pasar USA dan tidak tersedia untuk spesifikasi Indonesia hingga tahun 2024 ini.

Adapun Subaru BRZ kini dibanderol Rp 885 juta untuk tipe manual dan Rp 895 juta untuk varian tertinggi. (AB)

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Subaru Subaru BRZ 2025 Mobil Baru Harga Subaru Spesifikasi Subaru Brz Fitur Subaru
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Subaru BRZ 2025 Mengalami Kenaikan Harga Karena Tambahan Fitur, Ini Penjelasan Subaru Indonesia

2 bulan yang lalu


Berita
Sejalan Dengan DNA Sport Mereka, Subaru Berpartisipasi Dalam Ajang Indonesia Drift Series

2 hari yang lalu


Berita
Subaru Gear Libatkan Brand Apparel Lokal Di Jajaran Koleksinya

1 bulan yang lalu


Berita
Subaru BRZ 2025 Meluncur, Tanpa Naik Harga Ada Upgrade Performa

1 bulan yang lalu


Berita
Berbeda Dengan Brand Jepang Lainnya, Begini Filosofi Subaru Tentang Dealer

2 tahun yang lalu

Berita
Alasan Subaru Belum Jual MPV 7-Seater dan City Car

2 tahun yang lalu

Berita
Subaru BRZ Untuk Kejuaraan Drift Indonesia Ini Resmi Diperkenalkan

4 bulan yang lalu


Berita
Generasi III Toyota 86 Gunakan Mesin GR Yaris?

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

15 menit yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

2 jam yang lalu


Berita
Percepatan Pabrik BYD Dilakukan, Selesai 2025

2 jam yang lalu


Berita
Hore, Mulai Januari 2025 Pemilik Jeep Bisa Servis Di Bengkel Resmi

3 jam yang lalu


Berita
BYD Atto 2 Bakal Dirilis Sebentar Lagi, Adik Dari Atto 3

4 jam yang lalu