Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Hyundai Stop Jual Model N Mesin Fosil Di Eropa

Konsenterasi dialihkan ke ‘Hot EV’
Berita - Kamis, 29 Februari 2024 09:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji


OTODRIVER - Hyundai nampaknya memang meningkatkan fokusnya untuk melansir mobil-mobil tenaga listrik. Tak terkecuali untuk pasar di Eropa, Sebagaimana diuraikan pada laman Carscoops akhir bulan ini (23/2).

Hal itu ditandai dengan tidak lagi dipajangnya Hyundai Kona N, menyusul kemudian i30 N dan i20 N di jaringan dealer Hyundai di seantero Eropa.

Padahal i30 N dan i20 N sejauh ini banyak disebut mampu menyandingkan Hyundai sebagai produsen ‘hothatch’ kelas utama. Terutama untuk pasar Eropa. Setidaknya jika keduanya disandingkan bersama VW Golf GTi dan Ford Fiesta ST.

BACA JUGA

Sebagai gantinya varian N akan beralih basis pada kendaraan tenaga listrik.

Setelah di Eropa varian N mesin fosil digusur, maka tinggal kawasan Amerika Serikat yag masih ada pilihan varian N lewat Kona N yang rilis perdana tahun 2023 lalu dan Ioniq 5 N yang segera dilansir tahun ini juga. (EW)


Tags Terkait :
Hyundai Nseries EV
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyundai Stop Jual Model N Mesin Fosil Di Eropa

4 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Buka Peluang Bawa Ioniq 5 N Ke Indonesia

7 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Inster Segera Meluncur, SUV Listrik Lebih Kecil dari Creta

3 hari yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 7 Terlihat Lebih Jelas

6 hari yang lalu


Berita
Tak Cuma Brand Astra, Seva Juga Kini Tersedia Merek-Merek Di Luar Grup Astra

1 minggu yang lalu


Tips
Inilah Bukti Brand China Menguasai Pasar Mobil Listrik

1 minggu yang lalu


Berita
Penjualan Hyundai Group Turun di Eropa Karena Masalah Ini

1 minggu yang lalu


Berita
LCGC Masih Sangat Diminati Masyarakat, Ini Faktanya

1 minggu yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
Mengenal Bozhi 3X, Mobil Listrik Kolaborasi Toyota dengan GAC Yang Punya Fitur Self-Driving

10 jam yang lalu


Mobil Listrik
Inilah Mobil Listrik Pertama VW Yang Diproduksi di China, Akan Ada 5 Model Lagi Sampai 2027

11 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mobil Listrik Pertama Ferrari Meluncur 2026, Harga Mulai Rp 8,7 Miliar?

12 jam yang lalu


Berita
Toyota Supra Suntik Mati Mesin 4 Silindernya

12 jam yang lalu


Berita
Merek Mobil Cina Bakal Mendominasi 33 Persen Pasar Dunia

16 jam yang lalu