Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

BYD Qin Plus, Sedan PHEV Dengan Harga 50% Lebih Murah Dibandingkan Prius Hybrid

BYD meluncurkan sedan terbaru mereka yang bernama Qin Plus
Berita - Selasa, 27 Februari 2024 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


OTODRIVER - BYD meluncurkan sedan terbaru mereka yang bernama Qin Plus. Dan menariknya, mobil ini bukan memiliki penggerak listrik murni melain plug-in hybrid.

Meski mengadopsi teknologi PHEV, namun harga yang ditawarkan oleh Qin Plus ini sangat menarik. Hanya dipasarkan di Tiongkok, mobil ini punya banderol harga 79.800 Yuan atau setara dengan Rp 173,3 juta.

BYD Qin Plus

Bahkan, harga jual BYD Qin Plus ini 50 persen lebih murah dibandingkan Prius hybrid yang dipasarkan di Negeri Tirai Bambu tersebut. Qin Plus juga bakal bersaing dengan beberapa rivalnya, seperti Toyota Corolla dan Volkswagen Lavida.

BACA JUGA

Beralih ke bagian samping, Qin Plus garis-garis bodi yang tegas dan ada kaca kecil di bagian pilar C-nya. Sementar di bagian belakang, terdapat lampu LED yang menyambung dari bagian kiri ke bagian kanan.

Qin Plus yang memiliki nama lengkap Qin Plus DM-i ini ditenagai oleh dua perpaduan sumber tenaga. Mesin bensinnya memiliki kapasitas 1.500 cc 4 silinder dengan tenaga mencapai 110 hp serta torsi 135 Nm. Sementara motor listriknya memiliki dua konfigurasi, yakni motor listrik bertenaga 180 hp dan 360 Nm serta 197 hp dan 325 Nm.

Sementara baterai juga hadir dalam dua opsi, yakni baterai berkapasitas 8,32 kWh dan 18,32 kWh dam diklaim untuk baterai berkapasitas 8,32 kWh mampu berjalan sejauh 55 km. (AW).


Tags Terkait :
BYD Qin Plus
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
BYD Siapkan Baterai Baru Yang Bisa Terisi Penuh Dalam Waktu 10 Menit Saja

1 minggu yang lalu


Mobil Listrik
Pertahankan Dominasi di Kelas Mobil Listrik, BYD Kembali Pangkas Harga Jualnya

3 bulan yang lalu


Berita
BYD Qin Plus, Sedan PHEV Dengan Harga 50% Lebih Murah Dibandingkan Prius Hybrid

3 bulan yang lalu


Berita
Mobil BYD Laku 3 Jutaan Unit Tahun Lalu

5 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Brand Lawan Tesla Ini Memperoleh Banyak Keuntungan di Pasar China

1 tahun yang lalu


Berita
BYD Perkenalkan Dua Sedan PHEV Dengan Jarak Tempuh 2.100 km

3 minggu yang lalu


Mobil Listrik
Baterai Natrium-Ion, Inovasi Baru Baterai EV yang Lebih Murah

1 tahun yang lalu


Berita
Selain Mobil Hybrid, Chery Juga Bakal Mendatangkan Banyak Model Full Listrik

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Nissan Bakal Jual Massal X-Trail e-Power di GIIAS 2024, Ini Bocorannya

6 jam yang lalu


Berita
Ferrari Tancap Gas Ikuti Tren Mobil Listrik, E-Builing Disiapkan Untuk Memproduksi Banyak Model

7 jam yang lalu


Berita
Pertamina Andalkan Pertamax Turbo Untuk Para Pencinta Drag Race

10 jam yang lalu


Test Drive
M6 Lakukan Tes Di Indonesia, Segera Jadi MPV Pertama BYD?

10 jam yang lalu


Berita
Menjajal DC Fast Charging GB/T Milik Wuling Yang Hanya Ada 6 Titik Di Indonesia Saat Ini

15 jam yang lalu