Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

BMW Seri-6 Bakal Terlahir Kembali, Tapi XM Tak Punya Penerus

BMW akan melahirkan kembali seri-6.
Berita - Rabu, 3 Juli 2024 17:52 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


OTODRIVER - BMW akan melahirkan kembali seri-6. Namun XM yang baru-baru ini diluncurkan disebutkan bakal disuntik mati pada tahun 2028 mendatang.
 

Seperti dikutip dari headlightmag.com (3/7), seri-6 sendiri telah dihilangkan dari lini jajaran produk BMW sejak tahun 2019 silam dan digantikan oleh seri-8. Namun dikabarkan pula seri-6 yang akan come back pada tahun 2026 mendatang bakal menggantikan kiprah seri-8.

bmw xm


 

BACA JUGA

Padahal, ada beberapa rencana tahap pengembangan terkait XM ini di antaranya penggerak listrik murni. Namun tampaknya hal ini dibatalkan.
 

Kembali membahas seri-6, model ini dikabarkan bakal hadir dalam versi coupe maupun cabriolet dengan platform CLAR milik BMW. Artinya, seri-6 juga bakal memiliki opsi penggerak bensin maupun elektrik murni.
 

Dan selain XM, BMW juga dikabarkan bakal menyuntik mati seri-8 di tahun 2026 dan seri-4 ICE di tahun 2028. Namun dapat antara seri-8 dan juga seri-4 bakal memiliki penerus dengan nomenklatur yang berbeda.
 

XM sendiri diperkirakan bakal menjadi model-model ikonik BMW dengan life cycle yang singkat. Hal ini sudah terjadi pada mobil ramah lingkungan mereka, seperti i3 dan juga i8. (AW).


Tags Terkait :
BMW Seri-6 XM
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
BMW Seri-6 Bakal Terlahir Kembali, Tapi XM Tak Punya Penerus

2 hari yang lalu


VIDEO: Wuling Cloud EV Versi Cina Punya Fitur Setara BMW Seri-7

Berita | 2 minggu yang lalu


Berita
BMW Seri-3 Touring LCI Hadir Di Indonesia, Jumlah Terbatas

3 minggu yang lalu


Berita
50 Tahun Volkswagen Golf Berkiprah, Karya Terpenting Giorgetto Giugiaro

3 bulan yang lalu


Komparasi
Komparasi Tenaga Motor Listrik, Kapasitas Baterai, Serta Range Mercedes-EQ EQE vs BMW i5

3 bulan yang lalu


Berita
Putra Prabowo Subianto dan Karya Monumentalnya Di BMW Seri 7 Individual

4 bulan yang lalu


Berita
Ternyata Segini Jarak Tempuh BMW i7 Berdasarkan Pengetesan Kami

5 bulan yang lalu


Berita
SPY SHOT: BMW X3 Generasi Terbaru

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

11 jam yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

15 jam yang lalu


Berita
Perdana, Isuzu Bawa Elf Listrik di GIIAS 2024

16 jam yang lalu


Berita
Toyota Kijang Innova Reborn Tetap Eksis, Akan Ada Upgrade Untuk Ikuti Jaman?

16 jam yang lalu


Komparasi
Komparasi Spesifikasi Dan Harga Neta V-II vs VinFast VF 5

19 jam yang lalu