Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Toyota Land Cruiser Mini, Bakal Hadir Dengan Mesin Hybrid Milik Corolla Cross

Berita
Sabtu, 30 September 2023 13:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


OTODRIVER - Land Cruiser merupakan emblem yang punya magnet untuk mempesona pasar. Emblem yang berada di bawah asuhan The Three Ovals ini dikabarkan akan mengeluarkan versi ‘light’ yang ditempatkan di bawah Prado.

Mengutip dari Bestcarweb, SUV berlabel legendaris ini diperkirakan akan memiliki dimensi yang tak jauh beda dengan Toyota Corolla Cross yang saat ini dijajakan di Indonesia.

Belum terlalu jelas, namun besar kemungkinannya Land Cruiser Mini ini bakal hadir dengan layout 5 pintu.

BACA JUGA
Land Cruiser Mini 

Media Jepang itu juga mengatakan bahwa kemungkinan mesin yang bakal diusung adalah 2.5 liter Hybrid seperti yang ditempelkan pada RAV4. Selain itu juga ada wacana untuk memunculkan opsi mesin diesel, tapi belum jelas mesin apa yang bakal disodorkan.

Beberapa waktu lalu, Otodriver mendapatkan informasi mengenai kemunculan mobil ini. Sumber yang enggan disebutkan namanya mengatakan bahwa Toyota Thailand akan mendapatkan kepercayaan sebagai tempat kelahiran Land Cruiser Mini. (SS)

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota Land Cruiser Mini SUV 4x4 RAV4
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Toyota Land Cruiser Mini, Bakal Hadir Dengan Mesin Hybrid Milik Corolla Cross

1 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Pajero Terpilih Sebagai Mobil Bersejarah Jepang

1 tahun yang lalu


Berita
Next Gen Mitsubishi Pajero Sport Bidik Posisi Jadi Pesaing Land Cruiser Prado

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Land Cruiser Mini Gunakan Sasis Innova Lawas?

8 bulan yang lalu


Berita
Toyota Land Cruiser Mini Akan Hadir Sebagai Land Hopper Atau Land Cruiser FJ?

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Akan Perkenalkan Konsep Land Cruiser Listrik Di Japan Mobility Show 2023

1 tahun yang lalu


Berita
SUV ‘Zenix’ Crossover dan Next Gen Fortuner Akan Meluncur Tahun Yang Sama

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Land Cruiser Mini Akan Sandang Nama Land Hopper?

1 tahun yang lalu


Terkini

Tips
Mobil Anda Ditinggal Berlibur? Perhatikan Hal-Hal Ini

4 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024, Invasi Merek Mobil Tiongkok Ke Indonesia

5 jam yang lalu


Bus
Tambahan Angkutan Malam Hari Transjakarta Di Libur Nataru

9 jam yang lalu


Berita
Komentar Carlos Ghosn Terkait Merger-nya Nissan-Honda

11 jam yang lalu


Bus
Organda: Ramp Check Bus Pariwisata Di Lokasi Wisata Perlu Ditambah

16 jam yang lalu