Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Toyota Ajak Pengunjung Japan Mobility Show 2023 Ke Masa Depan Dengan Booth Megahnya

Berita
Rabu, 11 Oktober 2023 16:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


OTODRIVER - Dalam keikutsertaannya di Japan Mobility Show (JMS) 2023 yang berlangsung Kamis, 26 Oktober hingga Minggu, 1 November, Toyota mengusung tema booth "Let's Change the Future of Cars Find Your Future."

Di booth Toyota, pengunjung dapat menikmati pertunjukan panggung di seluruh area, termasuk musik dan tarian. Adalagi area simulator untuk mengundang para pengunjung mencoba mobil balap mereka secara virtual.

Beberapa model bersejarah juga akan tampil dalam booth Toyota, seperti halnya model baru Century dan seri Crown yang disandingkan bersama mesin-mesinnya.

Gambaran booth Toyota di JMS 2023
BACA JUGA
Century diprediksi tampil di JMS

Meski begitu, belum ada keterangan lebih lanjut mengenai detail mobil apa saja yang akan dipajang Toyota di JMS 2023. Desas desusnya, ada mobil listrik dengan platform generasi baru yang akan diluncurkan.

“Model terbaru yang bakal meluncur di 2026, akan dibangun pada tiga body dan sasis, electronic platform, dan perangkat lunak. Kami akan memperkenalkannya di Japan Mobility Show, musim gugur tahun ini,” kata Chief Executive Officer Toyota Motor Corporation (TMC), Koji Sato dalam keterangan resminya kepada Otodriver beberapa bulan lalu, Rabu (10/5).(AB)


Tags Terkait :
Toyota Tokyo Mobility Show
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
TMS 2019 : Toyota Kenalkan Mobil Masa Depan Berteknologi AI

5 tahun yang lalu


Berita
TMS 2019 : Honda e Jadi Ikon Mobil Listrik Perkotaan Masa Depan

5 tahun yang lalu


Berita
TMS 2019 : Toyota Mirai Generasi Kedua, Makin Menawan

5 tahun yang lalu


Berita
Pameran Tokyo Motor Show Berganti Nama Menjadi Japan Mobility Show

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ini Usulan Tiga Cagub Jakarta Soal Mengatasi Masalah Polusi Udara

1 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 500 Warna Abu-Abu Jadi Mobil Incaran Konsumen Setelah Digunakan Prabowo

14 jam yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Tucson 'Come Back' Ke Indonesia

15 jam yang lalu


Mobil Listrik
2024 KIA EV Day: KIA EV5 Pernah Disebut Sebagai Kandidat SUV Yang Bakal Masuk Indonesia

17 jam yang lalu


Truk
Truk Listrik BYD Akan Mendarat Pertama Di Singapura

20 jam yang lalu