Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ternyata Indonesia Memiliki Semua Komponen mobil Listrik

Berita
Jumat, 24 Februari 2023 13:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Perkembangan kendaraan listrik terus digenjot Pemerintah untuk mencapai target emisi nol persen. Namun nyatanya, disaat menginginkan meratanya mobil listrik, di sisi lain, Indonesia saat ini hanya baru mempunyai 2 pabrik mobil listrik. Yaitu, pabrikan asal Korea Selatan, Hyundai dengan Ioniq 5 dan China, Wuling dengan Air EV. 

Padahal, semua komponen yang dibutuhkan mobil listrik ada di dalam negeri, sehingga Indonesia berpeluang besar memiliki ekosistem industri kendaraan masa depan itu.

"Nikel kita punya, tembaga kita memiliki, timah kita memiliki. Semua komponen yang dibutuhkan mobil listrik itu ada di Indonesia,” kata Presiden Jokowi di Balikpapan, Kalimantan Timur, Rabu (22/2).

BACA JUGA

"Nikel di Sulawesi, tembaga di Sumbawa (NTB), timah di Bangka Belitung, bauksit di Kalimantan Barat dan Riau. Kita integrasikan jadi satu, hasilkan produk batarai mobil listrik, semua negara akan butuhkan itu," papar Jokowi.

Sebelumnya, Jokowi menyetop ekspor bahan mentah nikel. Dia ingin Indonesia memulai industri baterai kendaraan listrik dan mobil listrik.

Salah negara Asia Tenggara yang sudah mampu memproduksi mobil listrik adalah Vietanam dengan Vinfast yang sudah merilis lima model kendaraan listrik baru di ajang pameran teknologi CES 2022 di Las Vegas, Amerika Serikat.

Staf Khusus Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Agus Tjahjana Wirakusumah mengatakan, hal itu dapat saja terjadi di Indonesia, tapi harus ada komitmen yang berkesinambungan dari seluruh pihak.

"Vinfast itu siapa penggeraknya? Swasta. Ia salah satu konglomerat yang memiliki kemampuan untuk itu dan berani membenamkan sekitar Rp 40 triliun di program tersebut. Kemudian baru didukung ramai-ramai," kata Agus.

Esemka yang akan diupayakan pengembangannya sebagai mobil nasional, memang baru saja meluncurkan Bima EV di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023. Tapi Mobil tersebut didatangkan secara utuh atau Completely Built Up (CBU) dari China jadi bukan produksi dalam negeri. Mobil minivan yang menggunakan tenaga listrik tersebut merupakan hasil rebadge dari mobil Shineray X30LEV.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Mobil Lisrik Baterai Listrik Industri Indonesia
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Mobil Listrik Pertama Xiaomi Akan Meluncur 28 Desember 2023

11 bulan yang lalu


Berita
Xiaomi SU7 Ultra, Diklaim Mobil 4 Pintu Massal Tercepat Di Bumi

2 hari yang lalu

Berita
Siapa Sangka, Mobil Brand Cina Inipun Ada Kloningannya!

4 minggu yang lalu


Berita
Xiaomi SU7 Sudah Ada Di Negara Tetangga, Segera Dijual?

1 bulan yang lalu


Berita
Model Kedua Xiaomi Bakal Dirilis Oktober 2024 Mendatang

3 bulan yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Mobil Kedua Xiaomi Bernama MX11, Meluncur 2025

3 bulan yang lalu


Berita
Xiaomi Umumkan Pabrik Mobil Kedua Mereka

3 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Tancap Gas, Xiaomi Siapkan SUV EV Bergaya Ferrari Purosangue

5 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

4 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

10 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

11 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

11 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

13 jam yang lalu