Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Melihat Kepraktisan Kabin Toyota Agya Versi Malaysia

Toyota Agya resmi debut dunia diikuti dengan hadirnya Perodua Axia di Malaysia.
Berita
Rabu, 15 Februari 2023 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota Agya resmi debut dunia diikuti dengan hadirnya Perodua Axia di Malaysia. Kendati demikian, kedua model tersebut merupakan mobil yang sama, hanya saja terdapat perbedaan merek dan nama model.

Tidak hanya itu, saat peluncuran Agya yang berlangsung pada 13 Februari lalu, ruang kabinnya masih dirahasiakan dan belum bisa dibuka. Namun berbeda dengan Perodua Axia, semua bagian sudah terkuak secara menyeluruh.

Lantas, bagaimana dengan keleluasaan kabinnya? Kru dari Paultan.org sudah mengetes daya akomodasi dari Perodua Axia yang tentu saja tidak ada perbedaan dibandingkan Toyota Agya.

Sebagai informasi, Agya, Ayla, dan Axia genereasi terbaru memiliki dimensi yang lebih panjang 100 mm, lebih lebar 40 mm, dan wheelbase lebih panjang 70 mm. Mobil ini dites oleh tiga orang dewasa. Meski tidak disebutkan postur tubuh tester, namun kru Paultan.org menjelaskan bahwa legroom tidak jauh berbeda antara penumpang di baris belakang dan baris depan. Namun, dengan melebarnya dimensi, tentu antara penumpang kiri dan penumpang kanan terasa lebih lega.

Tidak hanya itu, dengan bertambahnya panjang wheelbase, akses keluar masuk kabin terasa lebih praktis dibandingkan generasi terdahulu. Sementara itu, jaral antara jok belakang dengan pintu bagasi lebih panjang 47 mm sehingga kepraktisan bagasi lebih baik dan diklaim mampu mengangkut koper, stroller, atau sepeda.


Tags Terkait :
Toyota Agya Daihatsu Ayla
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Komunitas Toyota Agya Adakan Munas Virtual

Toyota Agya Club (TAC) kembali menggelar Musyawarah Nasional (Munas) yang ketiga kalinya, pada tanggal 29 November 2020

4 tahun yang lalu


Berita
Toyota Agya Club Chapter Gorontalo Dideklarasikan

Toyota Agya Club Indonesia kembali melakukan deklarasi chapter baru.

6 tahun yang lalu

Berita
Komunitas Rally Look Indonesia Gelar Kumpul Akhir Tahun

Komunitas pecinta modifikasi mobil ala rally,Rally Look Indonesia (RLI) mengadakan kumpul rutin akhir tahun di Sentul City

6 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Toyota Agya Chapter Bandung Rayakan Ulang Tahun Kedua

Komunitas Toyota Agya Club (TAC) Bandung sukses menggelar perayaan ulang tahun yang ke-2 mereka.

7 tahun yang lalu


Berita
Keseruan Agya Ayla SoliDaritas Sikat Lalapan Petai

Dalam touring ini, banyak sekali acara yang diadakan oleh panitia pelaksana.

7 tahun yang lalu


Berita
Ulang Tahun Toyota Agya Club Chapter Karawang Sederhana Namun Penuh Kemuliaan

Dalam perayaan hari jadinya, mereka melakukan kegiatan ini.

7 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Gabungan Toyota Agya dan Daihatsu Ayla Resmi Berdiri

Inilah komunitas gabungan dari dua merek berbeda.

7 tahun yang lalu

Berita
Toyota Agya Club Chapter Baru Resmi Lahir di Pekanbaru

Keluarga Toyota Agya Club (TAC) kini bertambah besar dengan bertambahnya satu chapter baru.

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

1 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

2 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

5 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

5 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

6 jam yang lalu