Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mazda 2 Facelift Resmi Meluncur Di Jepang Dengan Sedikit Ubahan Kosmetik

Berita
Sabtu, 28 Januari 2023 12:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Mazda 2 facelift resmi meluncur di Jepang pada 27 Januari 2022 ini. Seperti bocoran sebelumnya, hatchback satu ini melenggang dengan ubahan terbesar pada kosmetik saja.

Ubahan terbesar kosmetiknya tersebut ada pada bagian fascia-nya. Nantinya akan ada tiga varian, yakni 15 BD/XD BD, 15 Sport dan 15 Sunit Citrus.

BACA JUGA

Untuk varian 15 BD/XD BD dan 15 Sunlit Citrus, tampilannya terlihat serupa. Yakni bentuk bemper yang berbeda dan juga bagian grill tertutup. Sedangkan varian 15 Sport terlihat masih ada aksen grill namun nampak bagian bemper mengalami perubahan desain yang lebih sporty.

Kemudian untuk bagian pelek terlihat desain mengalami perubahan desain dengan permainan warna. Dan selebihnya tampak semua desain masih serupa dengan versi terkni.

Sementara untuk mesinnya tidak mengalami ubahan apapun. Mazda 2 untuk versi Jepang masih ditenagai oleh 2 pilihan jantung pacu, yakni , mesin bensin 1.500 cc 4 silinder dan mesin diesel 1.500 cc 4 silinder.

Mazda 2 generasi terbaru telah mengalami  yang kedua kali. Facelift yang pertama terjadi pada tahun 2019 lalu. Nantinya, perubahan kedua Mazda 2 ini bakal diluncurkan pada 27 Januri 2023 mendatang di Negeri Matahari Terbit tersebut.


Tags Terkait :
Mazda Mazda 2
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

1 hari yang lalu

Berita
Baru Hadir Di Indonesia, Mazda MX-30 Justru Dapat Varian Baru Di Jepang

4 hari yang lalu


Berita
Inilah Hal-Hal Menarik DI GJAW 2024

6 hari yang lalu


Berita
Mazda MX-30 Dianggap Terlalu Mahal, Ini Jawaban Pihak Mazda Indonesia

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

1 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

2 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

4 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

6 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

7 jam yang lalu