Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Volvo Trucks Hentikan Ekspor Kendaraan Ke Rusia

Berita
Jumat, 4 Maret 2022 14:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Sebagai produsen kendaraan internasional, Volvo mengekspor produknya ke berbagai negara. Seperti Cina, Amerika Serikat dan termasuk juga Rusia, yang pada tahun 2021 lalu Volvo memasarkan 9000 unit kendaraan di sana.

Namun, keputusan Rusia menginvasi Ukraina, membuat Volvo melakukan ‘protes’ dengan menghentikan penjualan kendaraan ke Rusia, termasuk Volvo Trucks.

Pembuat truk AB Volvo, mengatakan telah menghentikan semua produksi dan penjualannya di Rusia sebagai tanggapan atas invasi Ukraina. Hal ini tetap dilakukan, meski Grup Volvo menghasilkan sekitar 3 persen dari penjualannya di pasar dan memiliki pabrik di sana.

BACA JUGA

Demikian pula dengan Daimler Truck juga mengatakan akan membekukan kegiatan bisnisnya di Rusia dengan segera, termasuk bekerja dengan Kamaz, pembuat truk Rusia.

"Kerja sama kami dengan Kamaz murni bersifat sipil dan hanya diakhiri dengan fokus ini," disebutkan dalam sebuah memo internal. Disebutkan pula, bahwa dalam kerja sama itu, tidak selalu secara ketat mematuhi semua kontrol ekspor dan peraturan sanksi yang berlaku, kami akan mematuhi semua tindakan yang diambil oleh pemerintah Jerman dan Uni Eropa.

Produsen kendaran Eropa lainnya, Renault asal Prancis juga mengambil langkah serupa terkait invasi Rusia ke Ukraina.


Tags Terkait :
Volvo Trucks Rusia Ukraina
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Volvo Luncurkan Truk Listrik, Pelopor Heavy Duty EV Di Indonesia

1 bulan yang lalu


Berita
55 Brand Otomotif Ramaikan GIIAS 2024, Berikut Jadwal, Tiket Dan Cara Ke Sana.

3 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2024: Ada Apa Saja Di Sana, Panduan Lengkap, Peserta, Tiket Dan Shuttle

4 bulan yang lalu


Berita
Di GIIAS 2024 Ada 40 Kendaraan Baru Yang Akan Diperkenalkan, Simak Bocorannya

4 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2024 Hadir Lebih Awal dan Jadi Yang Terbesar Dari Yang Pernah Ada

6 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2023, Pameran Dengan Brand Terbanyak Sepanjang Sejarah

1 tahun yang lalu


Berita
Pameran Otomotif GIIAS 2023 Resmi Dibuka, Airlangga Berharap Ada Transaksi Lebih Besar dari Tahun Lalu

1 tahun yang lalu


Berita
GIIAS 2023 Catat Rekor Merek Kendaraan Terbanyak Sepanjang Sejarah Pameran

1 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

2 jam yang lalu


Berita
Keluarkan Rp 70 Miliar, Mazda Bangun Training Center Di PIK 2

3 jam yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Hybrid Terendus Masuk Indonesia. Pake Mesin Santa Fe

3 jam yang lalu


Berita
Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9 Resmi Diperkenalkan, Belum Ada Harga Jualnya

3 jam yang lalu


Berita
Pramudi Angkot Kecebur Sungai Akan Ditindak Tegas

13 jam yang lalu