Beranda Berita

Toyota Corolla Versi Penyegaran Hadir Di Eropa, Mesin Lebih Bertenaga

Berita
Sabtu, 4 Juni 2022 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Toyota Corolla Versi Penyegaran Hadir Di Eropa, Mesin Lebih Bertenaga


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Selain Toyota Corolla Cross, Corolla juga menadapatkan penyegaran di Benua Eropa. Seperti dikutip dari Paultan.org (3/6), perubahannya ada sedikit di bagian kosmetik dan juga di penggeraknya.

Untuk bagian luarnya, Toyota Corolla kini mendapatkan update pada desain grill-nya. Selain itu, cover foglamp juga dibuat berbeda dan perubahan desain pada bagian pelek. Sementara untuk bagian interiornya perubahan satu-satunya ada di bagian headunit dengan layar sentuh yang ukurannya lebih besar.

BACA JUGA

Yang menarik adalah bagian mesin hybridnya. Selain diklaim lebih efisien, jantung pacu ini juga memiliki bobot lebih ringan 18 kg dibandingkan mesin terdahulunya.

 Toyota Corolla kini hadir dengan penggerak empat roda sebagai standar. Mesinnya terdiri dari mesin konvensional 4 silinder bertenaga 194 dk serta motor elektrik yang mendapatkan penyegaran sehingga tenaganya menjadi 25 dk. Selain diklaim lebih ekonomis, Corolla Cross facelift ini juga mampu berakselerasi 0-100 km/jam dalam waktu 8 detik.

Mesin ini tampaknya serupa dengan Corolla Cross facelift yang baru-baru saja diluncurkan di Amerika Serikat.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota Corolla
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV non EV Terbaru (Februari 2025)

3 minggu yang lalu


Berita
GALERI: Toyota Corolla Cross Facelift (10 FOTO)

1 bulan yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid dan Yaris Cross Hybrid Turun Harga Mulai Rp 10 Jutaan

1 bulan yang lalu


Berita
Toyota All New Camry dan New Corolla Cross resmi diluncurkan di Indonesia

1 bulan yang lalu

Berita
Toyota Bakal Bawa 3 Model Baru di IIMS 2025, Salah Satunya Corolla Cross Hybrid

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Februari 2025)

1 bulan yang lalu


Berita
EV Terbaru Toyota Rp 200 Jutaan Ini Bakal Melenggang Maret Mendatang

1 bulan yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Paling Banyak Kenaikan Harganya di Toyota, Fortuner Tembus Rp 10 Jutaan Lebih Mahal

1 bulan yang lalu


Terkini

Tips
Awali Perjalanan Mudik Dengan Cek Kondisi Tapak Ban

13 jam yang lalu


Berita
Tim Formula 1 Mercedes-AMG Petronas Dengan Adidas Mulai Jual Merchandise Resminya Di Indonesia

13 jam yang lalu


Berita
Setelah Laku Ribuan Unit, Kini Geely Berencana Bikin 40 Dealer Sepanjang 2025

14 jam yang lalu


Mobil Listrik
BYD Siapkan Ribuan Super Flash Charger, Isi Baterai Secepat Isi Bensin

14 jam yang lalu


Berita
Catat!! Ini Nomor Kontak Darurat Selama Perjalanan Mudik

17 jam yang lalu