Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ternyata Bodi Laksana Lama Bisa Dirubah Jadi SR3

Ada sejumlah penyesuaian
Berita
Senin, 15 Agustus 2022 17:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Ditemui di ajang GIIAS 2022, Stefan Arman, selaku Technical Director Laksana menyebutkan bahwa pemilik SR2 yang ingin merubah tampilan menjadi SR3 bisa diakomodir. “Kami tetap membuka peluang pemilik bodi lama yang ingin dirubah menjadi SR3 dengan sejumlah penyesuaian,” ujarnya saat di temui pekan ini (12/8).

Sejurus kemudian diterangkan oleh Stefan lagi bahwa, perubahan antar seri untuk setiap model yang dirilis pihak Laksana dilakukan dalam rentang lima sampai enam tahun sekali. “Dengan tetap membuka kesempatan bagi setia pemesan yang menginginkan detail-detail khusus.”

Setiap perubahan antar generasi dalam satu model, disebut sebagai major change, akan lebih banyak berkaitan pada sisi depan, samping, dan belakang. “Pemesan memang tidak bisa meminta ada perubahan pada desain maupun detail lampu-lampu eksterior, karena itu sisi mandatory dari setiap desain Laksana,” kata Stefan lagi.

Ditambahkan lagi, bahwa pihak Laksana menjamin bahwa lampu-lampu sisi eksterior tidak bisa diperoleh di pasaran. Itu merupakan hasil dari telah tersedianya ‘divisi lampu’ yang akan mendesain maupun memproduksi lampu-lampu untuk kebutuhan internal. “Kami ingin menghadirkan kesan yang mewah dan gagah,” tegas Stefan dalam uraian produknya.  

Dalam ajang GIIAS 2022, karoseri yang bermarkas di Ungaran, Jawa Tengah ini menghadirkan model SR3 dengan tiga varian Ultimate, Suites Family, dan Combi Suites sebagai produk unggulan.

Tiga varian plihan untuk model SR3

Selain ada tampilan yang baru, sejumlah fitur juga disematkan. Salah satunya Front Under Protection System (FUPS). Fitur ini untuk mereduksi dampak saat terjadi benturan dari arah depan, sehingga mengurangi potensi kendaraan lain yang lebih tidak dalam posisi terjepit saat ada benturan. Fitur ini juga dipakai sebagai standar keselamatan di wilayah Uni Eropa.

  

   


Tags Terkait :
#bus #truk #busindonesia #trukindonesia #safetydriving #defensivedriving #giias2022
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Van
Ford Transit: Legenda Hidup Van

Muncul perdana lebih dari setengah abad lalu

3 tahun yang lalu


Berita
UD Quester: Truk Paling Rendah Emisi?

Masih bisa minum B30

3 tahun yang lalu


Berita
Bus dan Truk: Penjualan Naik Terus

Tren positif sejak akhir tahun 2021

3 tahun yang lalu


Berita
Fuso eCanter: Tinggal Gas dan Rem

Mobil barang akan makin ‘senyap’

3 tahun yang lalu


Berita
Ternyata Bodi Laksana Lama Bisa Dirubah Jadi SR3

Ada sejumlah penyesuaian

3 tahun yang lalu


Berita
Ini Kata Bos Adiputro Soal Single Glass VS Double Glass

Bukan sekadar soal estetika

3 tahun yang lalu


Berita
Jetbus Transit, Bukti Penguasaan Teknologi Monokok

Adi Putro Memilikinya Sejak Dekade ’90-an

3 tahun yang lalu


Truk
Darimana Asal Penyebutan Dump Truck?

Kini beragam penyebutan tambahan karena detail spesifikasi

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

3 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

4 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

7 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

9 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

10 jam yang lalu