Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Stellantis Pangkas Produksi 220.000 Kendaraan

Dilakukan akibat krisis global dalam pasokan semikonduktor.
Berita - Rabu, 6 Juli 2022 10:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Produsen mobil multinasional Stellantis diperkirakan akan mengalami kerugiaan, akibat pangkas produksi 220.000 kendaraan Stellantis Italia akibat krisis global dalam pasokan semikonduktor.

Dilansir dari Reuters, serikat pekerja FIM CISL mengatakan pada semester pertama tahun ini, Stellantis memproduksi 351.890 kendaraan. Dengan data ini, produksi kendaraan Stellantis hampir 14 persen lebih rendah dari pada periode yang sama tahun lalu, dengan pabrik utama Melfi dan fasilitas pembuatan Van Sevel menjadi pabrik yang paling terpengaruh.

Baca Juga: Stellantis SUV Opel Crossland Telah Terjual 500 Ribu Unit

BACA JUGA

"Seolah-olah salah satu pabrik besar grup berhenti selama setahun," kata Ferdinando. Ia juga menambahkan situasi pasokan chip tahun ini tidak membaik dan juga akan mempengaruhi produksi pada 2023.

Baca Juga: Biaya Produksi Memaksa Harga Mobil Listrik Tinggi, Apa yang Harus Dilakukan untuk Memangkas Harga?

Selain pasokan chip tahun ini tidak membaik, konflik yang terus berlanjut antara Ukraina dan Rusia makin memperburuk situasi pasokan suku cadang untuk industri otomotif.

Mengenai pernyataan yang dikeluarkan oleh serikat pekerja FIM CISL, Seorang juru bicara Stellantis menolak mengomentari data dan perkiraan yang diberikan oleh FIM CISL, tetapi mengulangi bahwa pembuat mobil telah mengambil keputusan mengenai manajemen operasinya dari hari ke hari, pabrik demi pabrik sejak awal pandemi COVID-19.
 


Tags Terkait :
Stellantis Mobil Penjualan
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Mobil Listrik
Inovasi Stellantis, Bakal Hadirkan Baterai EV Lebih Efisien dan Murah

11 bulan yang lalu


Berita
170.000 Mobil Listrik Hyundai Group Kena Recall, Bermasalah Dalam Pengisian Daya

3 bulan yang lalu


Berita
Samsung Bakal Pasok Baterai Ke 500.000 BEV Hyundai, Ini Faktanya

8 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Subaru Gandeng Panasonic Sebagai Penyediaan Baterai Mobil Listrik

11 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Tak Hanya Kalista, Geely Radar RD6 Bakal Hadir Juga Di Thailand Dengan Label Riddara

4 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Semakin Dekat Dengan Indonesia

4 jam yang lalu


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

6 jam yang lalu


Berita
Kona EV Yang Meluncur di GIIAS Sudah Menggunakan Baterai Produksi Lokal

7 jam yang lalu


Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

10 jam yang lalu